Ditinggalkan Meskipun Ilmunya Banyak

1 menit baca
Ditinggalkan Meskipun Ilmunya Banyak
Ditinggalkan Meskipun Ilmunya Banyak

Al-Hafidz Ibnu Hibban rahimahullah menyatakan,

فسُبحَانَ من رفعَ من شاءَ بالعلم اليَسِير حتى صَارَ عَلَمًا يُقتدَى به ، ووَضَعَ من شَاء مَعَ العلم الكَثِير حتى صَارَ لا يُلتَفَتُ إليه

“Maha Suci Allah yang telah mengangkat (derajat) siapa saja yang Dia kehendaki dengan ilmunya yang sedikit sehingga menjadi orang mulia yang diteladani.

Allah pun menghinakan siapa saja yang Dia kehendaki padahal ilmunya banyak sehingga dia menjadi orang yang tidak diperhitungkan.”

✍️ Ast-Tsiqat 8/189

#faedah #ilmu

Abu Abdillah Dendi

“Barang siapa menelusuri jalan untuk mencari ilmu padanya, Allah akan memudahkan baginya jalan menuju surga.” (HR. Muslim)

Lainnya

  • Seorang laki-laki datang menemui Abdulloh bin Al Mubarok mengadukan kepadanya tentang kedurhakaan anaknya. Maka Ibnul Mubarak bertanya kepadanya, “Apakah...
  • Syaikhul Islam Ibnu Taimiyah rahimahullah menyatakan, فإن من أصول الشرك بالله، اتخاذ القبور مساجد “Sesungguhnya di antara pokok kesyirikan...
  • Dari Jabir رضي الله عنه beliau berkata bahwa Rasulullah ﷺ bersabda : “Barang siapa yang mengucapkan : سبحان الله...
  • Imam Ibnul Qayyim rahimahullah menegaskan, واشتدت غربة الإسلام، وقلّ العلماء، وغلب السفهاء، وتفاقم الامر، واشتد البأس، وظهر الفساد في...
  • Syaikh Abdul Aziz bin Baz rahimahullah menjelaskan, “ما يجوز، التفجيرات لا تجوز كونه يُفجِّر نفسه ما يجوز لا ما...
  • ☝? “`Al Allamah Rabi’ Al Madkhali hafidzahullah mengatakan,“` Janganlah kalian meremehkan akhlak wahai saudaraku, sesungguhnya apabila kalian meremehkannya, niscaya...

Kirim Pertanyaan