Jangan Mengharap Balasan Dari Pemberianmu

1 menit baca
Jangan Mengharap Balasan Dari Pemberianmu
Jangan Mengharap Balasan Dari Pemberianmu

Imam Ibnul Qayyim rahimahullah berkata,

ﻗﺎﻝ اﻟﻤﻔﺴﺮﻭﻥ ﻣﻦ اﻟﺴﻠﻒ ﻭﻣﻦ ﺑﻌﺪﻫﻢ : ﻻ ﺗﻌﻂ ﻋﻄﺎء ﺗﻄﻠﺐ ﺃﻛﺜﺮ ﻣﻨﻪ ، ﻭﻫﻮ ﺃﻥ ﺗﻬﺪﻱ ﻟﻴﻬﺪﻯ ﺇﻟﻴﻚ ﺃﻛﺜﺮ ﻣﻦ ﻫﺪﻳﺘﻚ .

“Para ahli tafsir dari kalangan salaf dan setelah mereka menjelaskan tentang tafsir ayat,

وَلا تَمْنُنْ تَسْتَكْثِرُ

QS. Al-Mudatsir : 6

‘Artinya adalah janganlah engkau memberikan suatu pemberian yang mana engkau meminta (balasan) lebih banyak darinya.
Yaitu engkau memberi hadiah (kepada seseorang) agar dia memberimu hadiah yang lebih banyak daripada hadiahmu.”

✍️ I’lam Al-Muwaqqiin 3/172

#tafsir #pemberian

Abu Abdillah Dendi

“Barang siapa menelusuri jalan untuk mencari ilmu padanya, Allah akan memudahkan baginya jalan menuju surga.” (HR. Muslim)

Lainnya

  • Abdullah bin Mas’ud radhiyallahu’anhu menyatakan, شَرَّ العَمى عَمى القَلْبِ “Seburuk-buruk kebutaan adalah kebutaan kalbu.” [Ibnu Abi Syaibah 35694]
  • Syaikhul Islam Ibnu Taimiyah rahimahullah menjelaskan, يَا أَيَّتُهَا النَّفْسُ الْمُطْمَئِنَّةً “Wahai jiwa yang tenang.” (QS. al-Fajr : 27) النَّفْسُ...
  • Al-Allamah Ibnu Utsaimin rahimahullah menuturkan, “لقد خاب قوم تهاونوا بصلاتهم حتى ثقلت عليهم فأشبهوا بذلك المنافقين تجد أحدهم تحبسه...
  • Ibnu Abi Jamrah rahimahullah menjelaskan, “وسِرُّ كون العبادة فيها أفضل من غيرها أنَّ العبادة في أوقات الغفلة فاضلة على...
  • Al-Ustadz Idral Harits Thalib Abrar حفظه الله تعالى SETELAH ALAM SEMESTA INI TERCIPTA DALAM ENAM MASA, DARI AHAD HlNGGA...
  • Al-Imam Abu Nu’aim rahimahullah mengatakan “Dahulu para ahli fiqih saling memberi wasiat diantara mereka dengan 3 hal, dan menulis...

Kirim Pertanyaan