Shalat Dan Puasa Khusus Di Bulan Rajab

1 menit baca
Shalat Dan Puasa Khusus Di Bulan Rajab
Shalat Dan Puasa Khusus Di Bulan Rajab

Imam Ibnul Qayyim rahimahullah menegaskan,

“ﻭﻛﻞ ﺣﺪﻳﺚ ﻓﻲ ﺫﻛﺮ ﺻﻮﻡ ﺭﺟﺐ ﻭﺻﻼﺓ ﺑﻌﺾ اﻟﻠﻴﺎﻟﻲ ﻓﻴﻪ ﻓﻬﻮ ﻛﺬﺏ ﻣﻔﺘﺮﻯ ﻛﺤﺪﻳﺚ ﻣﻦ ﺻﻠﻰ ﺑﻌﺪ اﻟﻤﻐﺮﺏ ﺃﻭﻝ ﻟﻴﻠﺔ ﻣﻦ ﺭﺟﺐ ﻋﺸﺮﻳﻦ ﺭﻛﻌﺔ ﺟﺎﺯ ﻋﻠﻰ اﻟﺼﺮاﻁ ﺑﻼ ﺣﺴﺎﺏ.”

“Semua hadis tentang penyebutan puasa Rajab dan salat pada sebagian malamnya, maka ini adalah kedustaan dan perkara yang dibuat-buat.
Seperti hadis,
‘Barang siapa salat setelah maghrib pada awal malam di bulan Rajab sebanyak dua puluh rekaat, maka dia akan mampu melewati shirath tanpa hisab’.”

Al-Manar al-Munif 96

Abu Abdillah Dendi

“Barang siapa menelusuri jalan untuk mencari ilmu padanya, Allah akan memudahkan baginya jalan menuju surga.” (HR. Muslim)

Lainnya

  • Syaikh Muhammad bin Shalih al-Utsaimin rahimahullah mengatakan, “الذي أهلك الناس اليوم التنافس في الدنيا وكونهم كأنما خلقوا لها لا...
  • Jabir radhiyallahu anhu berkata bahwa Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam bersabda, “مَنْ خَافَ أَنْ لاَ يَقُوْمَ آخِرَ اللَّيْلِ، فَلْيُوْتِرْ...
  • Allah azza wa jalla berfirman (tentang orang munafik), Mereka bermaksud riya (dengan shalat) di hadapan manusia. Dan tidaklah mereka...
  •   Syaikh Abdurrahman bin Nashir as-Sa’dy rahimahullah pernah menyampaikan sebuah kisah kepadaku bahwa dahulu ada seorang ulama besar dalam...
  • Syaikhul Islam Ibnu Taimiyah rahimahullah menjelaskan, وترك الأمر بالمعروف والنهي عن المنكر سببٌ لعقوبة الدنيا قبل الآخرة، فلا يظُنَّ...
  • Imam Ibnu Rajab al-Hanbali rahimahullah berkata, “من رأى من يسيء صلاته فإنه يأمره بإحسان صلاته ويعظه ويبالغ في الوعظ؛...

Kirim Pertanyaan