Tanda Kejujuran Iman

1 menit baca
Tanda Kejujuran Iman
Tanda Kejujuran Iman

Syaikh Muhammad bin Shalih al-Utsaimin rahimahullah berkata,

ومن علامات صدق الإيمان أن لا يخشي إلا الله في كل ما يقول و يفعل

“Di antara tanda kejujuran keimanan seorang hamba adalah dia tidak merasa takut kecuali hanya kepada Allah Ta’ala pada segala sesuatu yang dia ucapkan dan kerjakan.”

✍️ Al-Qoul al-Mufid 395

#faedah #iman

Abu Abdillah Dendi

“Barang siapa menelusuri jalan untuk mencari ilmu padanya, Allah akan memudahkan baginya jalan menuju surga.” (HR. Muslim)

Lainnya

  • Ibnul Qayyim rahimahullah menjelaskan, “Mayoritas kemaksiatan itu terlahir dari: 1.Berlebihan dalam berbicara. 2.Berlebihan dalam melihat. Keduanya merupakan pintu masuk...
  • أن يقوموا على من تحت أيديهم في الصلاة وغيرها ويمنعوهم مما حرم الله ويلزموهم بما أوجب الله، هذا هو...
  • Dari Abdullah bin Mas’ud radhiyallahu’anhu bahwa Nabi shallallahu alaihi wa sallam bersabda, إِنَّ مِنْ ورائِكُم زمانُ صبرٍ لِلْمُتَمَسِّكِ فيه...
  • Al-‘Allamah Ibnu Utsaimin rahimahullah menjelaskan, “والغالب أنَّ من تسلَّط على أخيه بأذيَّة فإنَّ الله ينتقم منه في الدُّنيا قبل...
  • Dari Anas bin Malik radhiyallahu anhu dari Rasullulah shallallahu alaihi wa sallam bersabda, من أدرك منكم عيسى ابنَ مريمَ فلْيُقْرِئْه مني السلامَ...
  • Abu Darda’ radhiyallahuanhu berkata, Sesungguhnya orang-orang yang lisannya senantiasa basah dengan dzikir kepada ALLAH, akan masuk surga salah seorang...

Kirim Pertanyaan