Anjuran Menikahi Gadis Perawan

1 menit baca
Anjuran Menikahi Gadis Perawan
Anjuran Menikahi Gadis Perawan

Dari Abdullah bin Mas’ud radhiyallahu ‘anhu bahwa Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam bersabda,

تزوجوا الْأبْكَار فَإِنَّهُنَّ أَعْذَبُ أَفْوَاهًا وَأَنْتَقُ أَرْحَامًا وَأَرْضَى بِالْيَسِيْرِ

“Nikahilah gadis-gadis perawan, sesungguhnya mereka lebih manis tutur katanya, lebih banyak keturunannya, dan lebih menerima dengan sedikit (qana’ah).”

HR. Ath-Thobarani dan Syaikh al-Albani menghasankannya dalam Shahih Al-Jami’ 2939]

Abu Ubay Afa

“Perbanyaklah kalian mengingat kepada sesuatu yang melenyapkan semua kelezatan, yaitu maut.” (HR. At-Tirmidzi)

Lainnya

  • Syaikhul Islam Ibnu Taimiyah rahimahullah mengatakan, “ﻭاﻟﺰﻻﺯﻝ ﻣﻦ اﻵﻳﺎﺕ اﻟﺘﻲ ﻳﺨﻮﻑ اﻟﻠﻪ ﺑﻬﺎ ﻋﺒﺎﺩﻩ ﻛﻤﺎ ﻳﺨﻮﻓﻬﻢ ﺑﺎﻟﻜﺴﻮﻑ ﻭﻏﻴﺮﻩ ﻣﻦ...
  • Syaikh Abdul Aziz bin Baz rahimahullah menasehatkan, الأم لــها شـــأن عظيــــم فعليــك، أن تحــــرص عـــلـى رضــاهـــــا، وعلى معاملتها بالتـي...
  • Bulan Ramadan adalah bulan suci yang dinanti-nanti oleh umat Islam di seluruh dunia. Bulan ini dikenal sebagai bulan yang...
  • Dari Abu Hurairah radhiyallahu ‘anhu bahwa Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam bersabda, الشَّيْخُ يَكْبَرُ و يَضْعُفُ جِسْمُهُ و قلبُهُ...
  • Imam Ibnul Qayyim rahimahullah berkata, “ثم أخبر عن القيامة الصغرى وهي سكرة الموت، و أنها تجيء بالحق، وهو لقاؤه...
  • Dari sahabat Ibnu Abbas radhiyallaahu’anhuma, beliau berkata, حيـن صـام رسـول الله ﷺ عاشـوراء وأمـر بصيامـه ‘Tatkala Rasulullah ﷺ berpuasa...

Kirim Pertanyaan