Anjuran Tidak Tidur Setelah Subuh

1 menit baca
Anjuran Tidak Tidur Setelah Subuh
Anjuran Tidak Tidur Setelah Subuh
رأى عبد الله بن عباس ابنا له نائما نومة الصبحة فقال له

Suatu ketika Abdullah bin Abbas radhiyallaahu’anhuma melihat putranya tidur pada waktu subuh, maka beliau pun berkata,

قم، أتنام في الساعة التي تقسم فيها الأرزاق

“Bangunlah, apakah kamu akan tidur pada saat berbagai rezeki dibagi-bagikan?.”

[Zaadul Ma’aad 4/241-242]

Abu Ubay Afa

“Perbanyaklah kalian mengingat kepada sesuatu yang melenyapkan semua kelezatan, yaitu maut.” (HR. At-Tirmidzi)

Lainnya

  • Bisyr bin al-Harits rahimahullah menyatakan, لا تجد حلاوة العبادة حتى تجعل بينك وبين الشهوات سداً “Engkau tidak akan dapat...
  • Abdullah bin Abbas radhiyallahu ‘anhu berkata, ‏” يا لسَـان، قل خيرًا تغنم، أو اسكت عن شـر تسلم “ “Wahai...
  • Dalam setiap perjalanan hidup, terdapat hikmah dan kebijaksanaan yang dapat kita pelajari. Salah satunya adalah pesan bijak yang diambil...
  • Di antara amalan yang bisa dilakukan selama bulan Ramadan adalah memberikan makanan berbuka bagi orang yang berpuasa dan ini...
  • Dalam kehidupan sehari-hari, kita sering mencari kebahagiaan. Namun, dalam perspektif Islam, kebahagiaan sejati tidak hanya ditemukan dalam pencapaian pribadi...
  • Muhammad bin Idris asy-Syafi’i rahimahullah mengingatkan bahwa kesuksesan dalam menapaki jalan ilmu agama tidak akan diraih oleh mereka yang...

Kirim Pertanyaan