Kita Hanyalah Tamu Di Dunia

1 menit baca
Kita Hanyalah Tamu Di Dunia
Kita Hanyalah Tamu Di Dunia

Imam Ibnul Jauzi rahimahullah berkata,

ما منكم إلا ضيف وماله عارية، فالضيف مرتحل والعارية مؤداة إلى أهلها

“Tidaklah kalian di dunia ini melainkan hanya sebagai tamu dan hartanya adalah titipan.

Maka seorang tamu akan pergi sementara barang titipannya akan dikembalikan kepada pemiliknya.”

[Sifatus Shofwah hal 157]

Abu Ubay Afa

“Perbanyaklah kalian mengingat kepada sesuatu yang melenyapkan semua kelezatan, yaitu maut.” (HR. At-Tirmidzi)

Lainnya

  • Syaikh Muhammad bin Shalih al-Utsaimin rahimahullah menjelaskan, وهذا من حكمة الله عز وجل أن يكون القرآن ينسى سريعًا، لأجل...
  • Tatkala Muhammad bin Abbad rahimahullah wafat (seorang ulama yang shalih di masanya), maka al-Utbiy menyatakan, نحن متنا بفقده وهو...
  • Dari ‘Uqbah bin Amir radhiyallahu ‘anhu, beliau mengatakan bahwa Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam bersabda, لَا تُخِيفُوا أَنْفُسَكُمْ بَعْدَ...
  • Imam asy-Syaukani rahimahullah menyatakan, ‏”إِنَّمَا سُمِّيَ رمضان لأنهُ يَرْمِضُ_الذنوب ‏أي : يحرقها يذيبها لما يقع فيه من العبادة.” “Sesungguhnya...
  • Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam bersabda, إنَّ اللهَ تعالى يَبتلِي العبدَ فيما أعطاهُ ، فإنْ رضِيَ بِما قسَمَ اللهَ...
  • Syaikh al-Albani rahimahullah mengatakan, “ندور مع الدليل حيث دار، ولا نتعصّب للرجال، ولا ننحاز لأحد إلا للحق.” “Kita berputar...

Kirim Pertanyaan