Menjaga Lisan Pangkal Keselamatan

1 menit baca
Menjaga Lisan Pangkal Keselamatan
Menjaga Lisan Pangkal Keselamatan

Syaikh Shalih bin Abdil Aziz Alu Syaikh hafidzahullah berkata,

“و سبب التعذيب تعذيب كثيرين في النار- أنهم لم يكفوا ألسنتهم عما لا يحل لهم فلهذا علينا أن نحذر اللسان أعظم الحذر .”

“Faktor penyebab disiksanya kebanyakan manusia di dalam neraka adalah karena mereka tidak menjaga lisan dari apa yang tidak halal bagi mereka. Oleh karena itulah kita wajib menjaga lisan ini dengan sangat hati-hati.”

Syarah Arbain an-Nawawiyah 331

Abu Ubay Afa

“Perbanyaklah kalian mengingat kepada sesuatu yang melenyapkan semua kelezatan, yaitu maut.” (HR. At-Tirmidzi)

Lainnya

  • Syaikh Muhammad bin Shalih al-Utsaimin rahimahullah mengatakan, إنني أنصح الشباب في سرعة التزوج لا سيما في هذا العصر الذي...
  • Syaikhul Islam Ibnu Taimiyyah rahimahullah mengatakan, “Dan Zuhud yang disyari’atkan adalah, Meninggalkan hasrat kepada apa saja yang tidak bermanfaat...
  • Abu Yahya rahimahullah pernah mengatakan, شكوت إلى مجاهد الذنب “Aku pernah mengadukan kepada Mujahid tentang suatu dosa.’ Maka beliau...
  • Ali bin al-Madini mengatakan, يا أبا عبد الله توصيني بشيء “Wahai Abu Abdillah (kuniah imam Ahmad), kiranya anda berkenan...
  • Dalam agama Islam, kedurhakaan kepada orang tua dianggap sebagai salah satu dosa besar yang sangat merugikan. Seperti yang disebutkan...
  • Al-‘Allamah al-Mu’alimiy rahimahullah menyatakan, كان العرب يحبون الشرف ويرون أن الكذب من أفحش العيوب المسقطة للرجل . “Sejak dahulu...

Kirim Pertanyaan