Mungkin Karena Ini Doamu Belum Terkabulkan

1 menit baca
Mungkin Karena Ini Doamu Belum Terkabulkan
Mungkin Karena Ini Doamu Belum Terkabulkan

Syaikh Abdul Aziz bin Baz rahimahullah menjelaskan,

“فارجع إلى نفسك وانظر فلعل عندك شيئا من الذنوب كانت هي السبب في تأخير الإجابة.”

“Lakukanlah introspeksi terhadap dirimu dan lihatlah barangkali pada dirimu ada dosa yang menjadi sebab tertundanya pengkabulan doa”.

📓 Majmu Fatawa bin Baz 5/304

#nasehat #doa

Abu Abdillah Dendi

“Barang siapa menelusuri jalan untuk mencari ilmu padanya, Allah akan memudahkan baginya jalan menuju surga.” (HR. Muslim)

Lainnya

  • Abu Darda’radhiyallahu’anhu berkata, “علامة الجاهل ثلاث: العجب وكثرة المنطق فيما لا يعينه وأن ينهى عن شيء ويأتيه.” “Ciri orang...
  • Imam Ibnul Qayyim rahimahullah berkata, “ﺇﻥَّ ﺩُﻭﺭَ ﺍﻟﺠﻨﺔ ﺗُﺒْﻨَﻰ ﺑِﺎﻟﺬِّﻛﺮِ ، ﻓَﺈِﺫَﺍ ﺃَﻣﺴَﻚَ ﺍﻟﺬَّﺍﻛِﺮُ ﻋَﻦِ ﺍﻟﺬِّﻛﺮِ ﺃَﻣﺴَﻜَﺖِ ﺍﻟﻤَﻼﺋِﻜَﺔُ ﻋَﻦِ...
  • Al-‘Allamah Muhammad bin Shalih al-Utsaimin rahimahullah menyatakan, إذا كان هناك نسوة صديقات ﻷمك فأكرم هؤلاء النسوة وإذا كان رجال...
  • Syaikh Muhammad bin Shalih al-Utsaimin rahimahullah berkata, فلا تخف من دعاء من يدعو عليك بغير حق لأن المستجيب للدعاء...
  • Al-Fudhail bin ‘Iyadh rahimahullah berkata, أمَا علمتم حاجةَ الناس إليكم نعمةٌ من اللَّـه عليكم “Tidakkah kalian menyadari bahwa butuhnya...
  • Al ‘Allamah Ibnu ‘Utsaimin rahimahullah mengatakan, مواضع رَفْع اليدين في الصلاة أربعة : عند تكبيرة الإحرام ، وعند الرُّكوعِ...

Kirim Pertanyaan