Realita Yang Menyedihkan

1 menit baca
Realita Yang Menyedihkan
Realita Yang Menyedihkan

Al-‘Allamah Muhammad bin Shalih al-Utsaimin rahimahullah mengatakan,

 إذا رأيت الناس يتزاحمون على أبواب المستشفيات ولكنهم في غفلة عن أبواب المساجد فاعلم أن الوضع ليس بالحسن

“Jika anda melihat orang-orang saling berdesak-desakan di depan pintu-pintu rumah sakit sementara mereka lalai terhadap pintu-pintu masjid, maka ketahuilah bahwa ini merupakan situasi yang tidak baik.”

[Fathu Dzil Jalal wal Ikram 3/273]

Abu Ubay Afa

“Perbanyaklah kalian mengingat kepada sesuatu yang melenyapkan semua kelezatan, yaitu maut.” (HR. At-Tirmidzi)

Lainnya

  • Syaikh Muhammad bin Shalih al-Utsaimin rahimahullah menjelaskan, ” إذا كانوا عائلة في بيت واحد كفتهم أضحية واحدة لأن النبي...
  • Setiap orang pasti pernah melakukan kebaikan dalam hidupnya. Kebaikan-kebaikan ini bisa berupa tindakan ringan yang mudah dilakukan seperti membantu...
  • Ibnu Juraij rahimahullah menyatakan, ‏ “السلف كانوا ينصتون للمؤذن إنصاتهم للقرآن” “Dahulu para salaf diam mendengarkan muadzin sebagaimana diamnya...
  • Imam Ibnul Qayyim rahimahullah mengatakan, ﻏﺎﻟﺐ ﻣﺎ ﻳﺆﺛﺮ – أي : السحر – ﻓﻲ اﻟﻨﺴﺎء ﻭاﻟﺼﺒﻴﺎﻥ ﻭاﻟﺠﻬﺎ‌ﻝ ﻭﺃﻫﻞ اﻟﺒﻮاﺩﻱ...
  • Syaikh Rabi’bin Hadi al-Madkhali hafidzahullah menuturkan, “فإن الحق أحق أن يتبع،والحجة لا يجوز إسقاطها من أجل هذا الرجل العظيم.”...
  • Ibnul Jauzi rahimahullah mengatakan, إبليس إنما يتمكن من الإنسان عَلَى قدر قلة العلم فكلما قل علم الإنسان كثر تمكن...

Kirim Pertanyaan