Rutinkan Shalat Malam Walaupun Sedikit

1 menit baca
Rutinkan Shalat Malam Walaupun Sedikit
Rutinkan Shalat Malam Walaupun Sedikit

Syaikh Shalih al-Fauzan hafidzahullah mengatakan,

لَا تَحرِمْ نَفْسَك مِنْ قِيَامِ اللَّيْلِ وَلَوْ بِشَيْءٍ قَليلٍ تداومُ عَلَيْه ؛ لِتَنَالَ مِنْ ثَوَابِ الْقَائِمِينَ الْمُسْتَغْفِرِينَ بِالْأَسْحَار

“Jangan halangi diri anda dari shalat malam meskipun sedikit yang anda rutinkan. Agar anda dapat meraih pahala orang-orang yang melakukan shalat dan istighfar pada waktu sahur.”

[Al-Mulakhos al-Fiqhi 136]

Abu Ubay Afa

“Perbanyaklah kalian mengingat kepada sesuatu yang melenyapkan semua kelezatan, yaitu maut.” (HR. At-Tirmidzi)

Lainnya

  • Syaikhul Islam Ibnu Taimiyah rahimahullah menjelaskan, وترك الأمر بالمعروف والنهي عن المنكر سببٌ لعقوبة الدنيا قبل الآخرة، فلا يظُنَّ...
  • “Hisyam ad-Dustuwai rahimahullah tidak pernah memadamkan lampunya pada malam hari. Maka sang istri mengatakan kepadanya, إن هذا السراج يضر...
  • Syaikhul Islam rahimahullah berkata, Yang membedakan di antara manusia adalah keimanan dan ketakwaannya, bukan karena faktor keturunan nenek moyangnya...
  • Syaikh Muqbil bin Hadi al-Wadi’i rahimahullah menyatakan, «نَحْنُ مُدَافِعُونَ عَنِ السُّنَّةِ لَا عَنْ أَنْفُسِنَا، نَحْنُ نَسْمَعُ أُنَاسًا يَسُبُّونَنَا وَلَا...
  •   Imam Ibnul Qayyim rahimahullah berkata, إن هذا المقدر قدر باسباب، ومن أسبابه الدعاء، فلم يقدر مجردا عن سببه،...
  • ? Syaikh Ibnu Utsaimin rahimahullah ta’ala mengatakan, “Begitu banyak orang terbawa semangat untuk memberikan hukuman sebelum pengajaran. Contohnya ketika...

Kirim Pertanyaan