Sedekah Yang Ringan Dan Mudah

1 menit baca
Sedekah Yang Ringan Dan Mudah
Sedekah Yang Ringan Dan Mudah


Dari al-Hasan radhiyallahu ‘anhu bahwa Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam bersabda,

“مِن الصَّدقةِ أن تُسلِّمَ على النّاسِ وأنت طليقُ الوَجهِ.”

“Di antara sedekah adalah engkau mengucapkan salam kepada manusia dengan bermuka ceria.”

[HR. Ibnu Abi ad-Dunya dan dishahihkan oleh Syaikh al-Albani rahimahullah dalam Shahih at-Targhib 2683]

Abu Ubay Afa

“Perbanyaklah kalian mengingat kepada sesuatu yang melenyapkan semua kelezatan, yaitu maut.” (HR. At-Tirmidzi)

Lainnya

  • Imam Ibnul Qayyim rahimahullah mengatakan, متى رزق العبد انقيادا للحق وثباتا عليه ،فليبشر فقد بشر بكل خير،وذلك فضل الله...
  • BUKTI NYATA CINTA SESEORANG KARENA ALLAH TA’ALA Al-imam Ibnul Qayyim -رحمه الله- mengatakan: Beda antara seseorang yang mengatakan kepadamu...
  • Ibrahim at-Taimi rahimahullah mengatakan, كان أصحاب عبد الله [بن مسعود] يستحبون أن يحرموا ليلا؛ مخافة الشهرة “Dahulu murid-murid Abdullah...
  • Setiap manusia pasti memiliki harapan, rencana, dan impian dalam hidupnya. Namun, tidak semua yang kita inginkan akan selalu sesuai...
  • Ibnu Rajab al-Hanbali rahimahullah berkata, ومن حفظ الله في صباه وقوته حفظه الله في حال كبره وضعف قوته “Siapa...
  • Al-Hasan al-Bashri rahimahullah menyatakan, ما أطال عبد الأمل إلا أساء العمل “Tidaklah seorang hamba berpanjang angan-angan melainkan pasti amalannya...

Kirim Pertanyaan