Sifat Ulama Akhirat

1 menit baca
Sifat Ulama Akhirat
Sifat Ulama Akhirat

Imam Ibnu Qudamah rahimahullah berkata,

“من صفات علماء الآخرة: أن يعلموا أن الدنيا حقيرة، وأن الآخرة شريفة. وأنهما كالضرتين، فهم يؤثرون الآخرة، ولا تخالف أفعالهم أقوالهم.”

“Termasuk sifat ulama akhirat adalah mereka menyadari bahwa dunia itu rendah dan akhirat itu mulia, dan sesungguhnya keduanya (dunia dan akhirat) seperti dua madu, mereka lebih memilih kehidupan akhirat, dan ucapan mereka tidak menyelisihi perbuatan mereka.”

[Mukhtashar Minhajil Qashidin 17]

Abu Ubay Afa

“Perbanyaklah kalian mengingat kepada sesuatu yang melenyapkan semua kelezatan, yaitu maut.” (HR. At-Tirmidzi)

Lainnya

  • Imam Ath-Thobariy rahimahullah menyatakan, “فمحنة الصابر أشد من محنة الشاكر ، وإن كانا شريفي المنزلة ، غير أني أقول...
  • Sebagian ulama terdahulu ditanya tentang hikmah disyariatkannya ibadah puasa. Dia pun menjawab “ليذوق الغنيّ طعم الجوع فلا ينسى الجائع.”...
  • Ibnul Jauzi rahimahullah menjelaskan, ( من كتب اسمه على المسجد الذي يبنيه كان بعيداً من الإخلاص ). “Seseorang yang...
  • Muhammad bin Ibrahim Ibnu al-Mundzir rahimahullah menyatakan, “وأجمع كل من نحفظ عنه من أهل العلم على أن التعجيل بصلاة...
  • Nabi shallallahu alaihi wa sallam bersabda, من قرأ القرآن وتعلَّم وعمل به أُلبس والداه يوم القيامة تاجاً من نور...
  • Ibnul Qayyim rahimahulloh mengatakan , “Sesungguhnya pada nama ALLAH Al Hayyu dan Al Qayyum memiliki pengaruh yang istimewa terhadap...

Kirim Pertanyaan