Terkadang Berjalan Tanpa Alas Kaki

1 menit baca
Terkadang Berjalan Tanpa Alas Kaki
Terkadang Berjalan Tanpa Alas Kaki

 

Seseorang bertanya kepada Fadholah bin Ubaid radhiyallahu’anhu,

« فَما لي لا أرى عَليْكَ حِذاءً ؟

“Aku melihatmu (berjalan) tidak memakai sepatu, kenapa?

Beliau pun menjawab,

كانَ النَّبيُّ ﷺ يأمرُنا أن
نحتَفِيَ أحياناً

Dahulu Nabi shallallahu alaihi wa sallam memerintahkan kami agar terkadang berjalan tanpa alas kaki.”

[HR. Abu Dawud dan dishahihkan oleh Syaikh al-Albani rahimahullah dalam Shahih Abu Dawud 4160]

Abu Ubay Afa

“Perbanyaklah kalian mengingat kepada sesuatu yang melenyapkan semua kelezatan, yaitu maut.” (HR. At-Tirmidzi)

Lainnya

  • JANGAN MUDAH MENGANCAM DENGAN PERCERAIAN Syaikh doktor Muhammad Amaan Al Jaamii mengatakan : Bukan termasuk perilaku yang baik dalam...
  • Syaikh Muhammad bin Shalih al-Utsaimin rahimahullah menjelaskan, سنة الضحى وقتها من لحظة ارتفاع الشمس قدر رمح -أي: بعد طلوع الشمس بنحو...
  • Syaikhul Islam Ibnu Taimiyah rahimahullah menyatakan, اﻟﻠﻪ ﺗﻌﺎﻟﻰ ﺃﻣﺮ ﺑﺎﻟﺼﻴﺎﻡ ﻷﺟﻞ اﻟﺘﻘﻮﻯ ، ﻭﻗﺪ ﻗﺎﻝ – ﺻﻠﻰ اﻟﻠﻪ ﻋﻠﻴﻪ...
  • Dari Abu Hurairah radhiyallahu ‘anhu bahwa Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam berkisah, وَتَقَعُ اْلأَمْنَةُ عَلَى اْلأَرْضِ حَتَّـى تَرْتَعَ اْلأُسُـوْدُ...
  • Di dalam gemerlapnya dunia yang sering kali memikat hati manusia dengan segala harta dan kesenangan, Ibnul Qayyim rahimahullah menjelaskan...
  • Sufyan ats-Tsauri rahimahullah menyatakan, “إذا هممت بصدقةٍ أو بِبرٍّ أو بعملٍ صالِحٍ فَعَجِّل مُضيّه من ساعته من قبل أن...

Kirim Pertanyaan