Allah Lebih Mengetahui Yang Terbaik

1 menit baca
Allah Lebih Mengetahui Yang Terbaik
Allah Lebih Mengetahui Yang Terbaik

Ibnul Jauzi rahimahullah menyatakan,

يبين إيمان المؤمن عند الإبتلاء، فهو يبالغ في الدعاء ولا يرى أثرًا للإجابة، ولا يتغير أمله ورجاؤه ولو قويت أسباب اليأس، لعلمه أن الحق أعلم بالمصالح.

“Akan jelas keimanan seorang mukmin tatkala dia menghadapi ujian. Dia pun akan bersungguh-sungguh untuk berdoa dan belum melihat adanya tanda terkabulnya doa.
Namun keinginan dan harapannya tidak berubah meskipun sebab-sebab keputusasaan itu kuat. Karena mukmin itu mengetahui bahwa Allah Yang Maha Benar lebih mengetahui kemaslahatan untuk dirinya.”

Shoidul Khatir 143

Abu Abdillah Dendi

“Barang siapa menelusuri jalan untuk mencari ilmu padanya, Allah akan memudahkan baginya jalan menuju surga.” (HR. Muslim)

Lainnya

  •   Abu Waqid al-Laitsi radhiyallahu ‘anhu mengatakan, تَابَعْنَا الأَعْمَالَ أَيُّهَا أَفْضَلُ ، فَلَمْ نَجِدْ شَيْئًا أَعْوَنَ عَلَى طَلَبِ الآخِرَةِ...
  •   Syaikh Muhammad bin Shalih al-Utsaimin rahimahullah menjelaskan, من ثمرات الإيمان بالقدر الطمأنينة والراحة النفسية بما يجري عليه من...
  • Syaikh Muhammad bin Sholih Al Utsaimin rahimahulloh mengatakan, “Tidak ada seorangpun yang dapat memberikan jaminan bahwa hamba mampu bertaubat...
  • تقصير الأمل، وتحسين العمل، واليقظة من الغفلة، والتزوّد للرّحلة. اللهم ارفع عنّا الوباء يا سميع الدعاء. “Memangkas(panjang) angan-angan, memperbaiki...
  • Salah satu aspek penting dalam menjalankan ibadah salat adalah memahami batas waktu salat yang telah ditentukan dalam ajaran Islam....
  • Di tengah zaman yang terus berkembang, banyak orang mencari inovasi dan terus berusaha untuk menemukan hal-hal baru. Namun, di...

Kirim Pertanyaan