KEUTAMAAN DZIKIR

1 menit baca
KEUTAMAAN DZIKIR
KEUTAMAAN DZIKIR

KEUTAMAAN DZIKIR

Dari Abu Darda’ Radhiyallahu ia berkata bahwa Rasulullah ﷺ bersabda,

Maukah aku beritahukan kepada kalian tentang sebaik baik amalan kalian, yang paling suci di sisi Penguasa kalian (Allah ta’ala), yang paling bisa mengangkat derajat kalian, lebih baik bagi kalian daripada berderma dengan emas dan perak, dan lebih baik daripada kalian bertemu dengan musuh kalian lalu kalian menebas leher mereka atau mereka menebas leher kalian? Para shahabat bertanya, apa amalan tersebut wahai Rasulullah? Beliau menjawab, dzikir kepada Allah.

HR.Tirmidzi dan Syaikh Al Albani rahimahullah mensahihkannya

عَنْ أَبِي الدَّرْدَاءِ رَضِيَ اللَّهُ عَنْهُ ، قَالَ : قَالَ النَّبِيُّ صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ : أَلَا أُنَبِّئُكُمْ بِخَيْرِ أَعْمَالِكُمْ ، وَأَزْكَاهَا عِنْدَ مَلِيكِكُمْ وَأَرْفَعِهَا فِي دَرَجَاتِكُمْ ، وَخَيْرٌ لَكُمْ مِنْ إِعْطَاءِ الذَّهَبِ وَالْوَرِقِ ، وَأَنْ تَلْقَوْا عَدُوَّكُمْ فَتَضْرِبُوا أَعْنَاقَهُمْ ، وَيَضْرِبُوا أَعْنَاقَكُمْ ؟ قَالُوا : وَمَا ذَاكَ يَا رَسُولَ اللَّهِ ؟ قَالَ : ذِكْرُ اللَّهِ عَزَّ وَجَلَّ. رواه الترمذي وصححه الألباني رحمه الله تعالى

WhatsApp
KITASATU
Bagi-bagi faedah ilmiahnya….ayo segera bergabung
Join Channel
https://t.me/KajianIslamTemanggung

Kajian Islam dan Murotal al-Quran setiap saat di Radio Islam Indonesia
http://bit.ly/AplikasiRadioIslamIndonesia2

Abu Ammar Ahmad

“Barang siapa yang beriman kepada Allah dan hari akhir, hendaklah dia berkata yang baik atau diam.” (HR. Bukhari)

Lainnya

  • 1. Masuk waktu shubuh dalam keadaan junub Aisyah dan Ummu Salamah radhiyallahu ‘anhuma mengatakan, “Bahwa Nabi shallallahu ‘alaihi wasallam pernah mendapati...
  • Imam Ibnul Qayyim rahimahullah menjelaskan, اﻟﺨﻮﻑ ﻳﺒﻌﺪﻙ ﻋﻦ ﻣﻌﺼﻴﺘﻪ ﻭاﻟﺮﺟﺎء ﻳﺨﺮﺟﻚ ﺇﻟﻰ ﻃﺎﻋﺘﻪ “Rasa takut (kepada Allah) akan menjauhkanmu...
  • Imam Ibnul Qayyim rahimahullah berkata, إذا أحَبَّ اللهُ عَبْداً: اصْطَنعَهُ لنَفسِهِ وَ اجْتَبَاهُ لِمحبَّتِهِ وَ اسْتَخلَصَهُ لِعبَادَتِهِ؛ فَشَغَلَ هَمَّهُ...
  • Abdullah bin Mas’ud, seorang sahabat terkemuka Nabi Muhammad ﷺ, mengingatkan kita akan pentingnya menjadikan Al-Qur’an sebagai fokus utama dalam...
  • Al Quran adalah kalamullah yang diwahyukan kepada Nabi Muhammad shallallahu alaihi wasallam sebagai pedoman hidup umat manusia. Banyak sekali...
  • As-Sam’ani rahimahullah menyatakan, “الحقُّ عَزيزٌ ، والدّينّ غَريبٌ والزمانُّ مُفتِنٌ.” “Kebenaran itu berat, agama (dipandang) asing dan zaman ini...

Kirim Pertanyaan