Ridha Dengan Segala Keputusan

1 menit baca
Ridha Dengan Segala Keputusan
Ridha Dengan Segala Keputusan

Ibnu Rajab al-Hanbali rahimahullah menyatakan,

متى امتلأت القلوب بمحبة مولاها رَضِيت بكل ما يقضيه عليها مِن مُؤلم و ملائم

“Tatkala kalbu dipenuhi dengan kecintaan kepada Rabb-Nya, maka kalbu itu akan ridha dengan apapun yang Dia putuskan, apakah keputusan itu menyakitkan ataupun menyenangkan.”

[Majmu’Rasail 1/112]

Abu Ubay Afa

“Perbanyaklah kalian mengingat kepada sesuatu yang melenyapkan semua kelezatan, yaitu maut.” (HR. At-Tirmidzi)

Lainnya

  • Al Muwaffaq Ibnu Qudamah rahimahullah, “Allah subhanahu wa ta’ala menyembunyikan waktu mustajab ini supaya hambaNya bersungguh-sungguh di dalam mencarinya...
  • Dalam sejarah Islam, terdapat banyak kisah-kisah inspiratif tentang kesetiaan dan cinta dalam pernikahan. Salah satu kisah yang patut diteladani...
  • الْأُضْحِيَّةِ لِصَاحِبِهَا بِكُلِّ شَعَرَةٍ حَسَنَةٌ “Bagi pemiliknya, setiap bulu hewan kurban adalah satu kebaikan.” [HR. Tirmidzi dan ini merupakan...
  • MANAKAH YANG LEBIH AFDHOL⁉ ? Pertanyaan ➖➖➖➖➖ Bismillah.. Ana mau tanya, apakah korban kambing itu lebih afdhol dari selainya❓...
  • Imam Ibnul Qayyim rahimahullah menyatakan, “فلا تجد أتعب ممن الدنيا أكبر همه وهو حريص بجهده على تحصيلها” “Anda tidak...
  • Imam Ibnul Qayyim rahimahullah mengatakan, “وأفرض الجهاد جهاد النفس, وجهاد الهوى, وجهاد الشيطان, وجهاد الدنيا فمن جاهد هذه الأربعة...

Kirim Pertanyaan