Taubat Menghapus Kesyirikan

1 menit baca
Taubat Menghapus Kesyirikan
Taubat Menghapus Kesyirikan

Imam Ibnul Qayyim rahimahullah berkata,

ﻭﻣﻦ اﻟﻤﻌﻠﻮﻡ ﺑﺎﻻﺿﻄﺮاﺭ ﻣﻦ ﺩﻳﻦ اﻹﺳﻼﻡ ﺃﻥ اﻟﺸﺮﻙ ﻳﻐﻔﺮ ﺑﺎﻟﺘﻮﺑﺔ، ﻭﺇﻻ ﻟﻢ ﻳﺼﺢ ﺇﺳﻼﻡ ﻛﺎﻓﺮ ﺃﺑﺪا

“Di antara perkara yang telah diketahui secara pasti dalam agama Islam adalah bahwa kesyirikan akan diampuni dengan taubat.

Jika tidak demikian maka keislaman orang kafir tidak akan sah selama-lamanya.”

[Madarijus Salikin 1/335]

Abu Ubay Afa

“Perbanyaklah kalian mengingat kepada sesuatu yang melenyapkan semua kelezatan, yaitu maut.” (HR. At-Tirmidzi)

Lainnya

Kirim Pertanyaan