Kiat Meraih Kemuliaan Dunia Akhirat

1 menit baca
Kiat Meraih Kemuliaan Dunia Akhirat
Kiat Meraih Kemuliaan Dunia Akhirat

Al-Hafidz Ibnu Katsir rahimahullah menyatakan,

“مَن كَانَ يُحِبُّ أن يَكُونَ عَزِيزًا فِي الدُّنيَا والآخِرَةِ، فَليَلزَم طَاعَةَ اللهِ ؛ فَإنَّهُ يَحصُلُ لَهُ مَقصُودُهُ. لأنَّ اللهَ مَالِكُ الدُّنيَا والآخِرَةَ ، ولَهُ العِزَّةُ جَمِيعُهَا.”

“Siapa saja yang ingin menjadi orang mulia di dunia dan akhirat, hendaknya dia selalu taat kepada Allah Ta’ala. Sungguh hal itu akan membuat keinginannya tercapai. Karena Allah Ta’ala adalah penguasa dunia dan akhirat. Seluruh kemuliaan adalah milik-Nya.”

[Tafsir Al-Qur’an Al-‘adzim 6/536]

Abu Ubay Afa

“Perbanyaklah kalian mengingat kepada sesuatu yang melenyapkan semua kelezatan, yaitu maut.” (HR. At-Tirmidzi)

Lainnya

  • Imam Ibnul Jauzi rahimahullah berkata, ما منكم إلا ضيف وماله عارية، فالضيف مرتحل والعارية مؤداة إلى أهلها “Tidaklah kalian...
  • Syaikh al-Albani rahimahullah berkata, ” التجمُّل باللباس الحَسَن ليس من الكِبْر في شيء، بل هو أمرٌ مشروع لأن الله...
  • Ibnul Jauzi rahimahullah mengatakan, إبليس إنما يتمكن من الإنسان عَلَى قدر قلة العلم فكلما قل علم الإنسان كثر تمكن...
  • Ibnul Qayyim rahimahumullah berkata, Sikap penyia-nyiaan yang paling besar ada 2, keduanya merupakan pokok dari setiap penyia-nyiaan Penyia-nyiaan hati,...
  • Al Hasan Al Bashry rahimahullah berkata: “Wahai anak Adam, meninggalkan dosa lebih mudah dari mencari taubat.” ? Zawwaid ‘Abdillah...
  • Bulan Ramadhan adalah bulan yang penuh berkah bagi umat muslim. Selain menjadi bulan yang diturunkannya Al-Quran, bulan ini juga...

Kirim Pertanyaan