Hukum Mengkhususkan Puasa Rajab

1 menit baca
Hukum Mengkhususkan Puasa Rajab
Hukum Mengkhususkan Puasa Rajab

Syaikhul Islam Ibnu Taimiyah rahimahullah menyatakan,

“أما صوم رجب بخصوصه فأحاديثه كلها ضعيفة، بل موضوعة، لا يعتمد أهل العلم على شيء منها.”

“Adapun puasa Rajab secara khusus, maka seluruh hadits-haditsnya lemah bahkan palsu. Para ulama tidaklah bersandar sedikitpun kepada sebagian hadits-hadits tersebut.”

[Majmu’ul Fataawa 52/290]

Abu Ubay Afa

“Perbanyaklah kalian mengingat kepada sesuatu yang melenyapkan semua kelezatan, yaitu maut.” (HR. At-Tirmidzi)

Lainnya

  • Imam Ibnul Qayyim rahimahullah menjelaskan, “Istri al-Aziz mengatakan, فَذٰلِكُنَّ الَّذِيْ لُمْتُنَّنِيْ فِيْهِ ‘Itulah orangnya (Yusuf) yang menyebabkan kalian mencela...
  • Ibnul Qayyim rahimahullah pernah menggambarkan manusia yang hanya melihat kebaikan dalam dirinya, dan merendahkan orang lain sebagai sosok yang...
  • Syaikhul Islam Ibnu Taimiyah rahimahullah mengatakan Tidak akan hilang kefakiran hamba kecuali dengan tauhid dan apabila terwujud istighfar bersama...
  •   Ibnu Abdil Barr rahimahullah menyatakan, لا ينبغي للعاقل المؤمن أن يحتقر شيئًا من أعمال البر، فربما غُفر له...
  • Syaikh Muhammad bin Shalih al-Utsaimin rahimahullah menjelaskan, “ثقل الصلاة على الإنسان يدل على أن في قلبه نفاقًا، فليبادر بالتخلص...
  • Abu Bakar Ibnul Arabi rahimahullah mengatakan, لا يكون القلب سليمًا إذا كان حقودًا حسودًا معجبًا متكبرًا، وقد شرط النَّبي...

Kirim Pertanyaan