Tanda Taufik Dari Allah Ta’ala

1 menit baca
Tanda Taufik Dari Allah Ta’ala
Tanda Taufik Dari Allah Ta’ala

The Quran in the Mosque – The black background of Muslims around the world is placed on a wooden board, the Quran in the Mosque – is open to prayers.

Syaikh Muhammad bin Shalih al-Utsaimin rahimahullah menjelaskan,

إذا رأيت من نفسك أنك كلما تلوت القرآن ازددت إيمانا، فإن هذا من علامات التوفيق؛ أما إذا كنت تقرأ القرآن ولا تتأثر به، فعليك بمداواة نفسك.

“Jika anda melihat diri anda setiap kali membaca al-Qur’an semakin bertambah keimanan, maka ini termasuk tanda taufik.
Adapun jika anda membaca al-Qur’an namun tidak ada pengaruhnya, maka anda harus mengobati diri anda.”

[Syarah Riyadhis Shalihin 1/545]

Abu Ubay Afa

“Perbanyaklah kalian mengingat kepada sesuatu yang melenyapkan semua kelezatan, yaitu maut.” (HR. At-Tirmidzi)

Lainnya

  • Syaikh Muhammad bin Shalih Al-Utsaimin rahimahullah menjelaskan, “أما رأس العام الميلادي فإنه لا يجوز التهنئة به؛ لأنه ليس عاماً...
  • Ιlmu sesuatu yang sangat berharga. Dengannya terbedakan antara yang benar dan yang salah. Dengannya pula, seseorang bisa menjalankan agamanya....
  • Syaikhul Islam Ibnu Taimiyah rahimahullah menyatakan, ﻭﻻ ﻳﺠﻮﺯ اﻟﻤﻘﺎﻡ ﺑﻴﻦ ﻧﺼﺎﺭﻯ ﺃﻭ ﺭﻭاﻓﺾ ﻳﻤﻨﻌﻮﻥ اﻟﻤﺴﻠﻢ ﻋﻦ ﺇﻇﻬﺎﺭ ﺩﻳﻨﻪ ....
  • Abu Bakar ath-Thuruhusyi rahimahullah menyatakan, وكما تجتَنِبُ قُرْبَ الجمل الحَقود ؛ فاجتَنب صُحبَة الرجل الحَقود! . “Sebagaimana anda berupaya...
  • Syaikh Muhammad bin Shalih al-Utsaimin rahimahullah berkata, الموفق يفرح بعـيد الفطر ، لأنه تخلص به من الذنوب حيث قد...
  • Ibnul Qayyim rahimahumullah berkata, Sikap penyia-nyiaan yang paling besar ada 2, keduanya merupakan pokok dari setiap penyia-nyiaan Penyia-nyiaan hati,...

Kirim Pertanyaan