Sebab Kecintaan Kaum Mukminin

1 menit baca
Sebab Kecintaan Kaum Mukminin
Sebab Kecintaan Kaum Mukminin

­Harim bin Hayyan rahimahullah menyatakan,

“ما أقبل عبدٌ بقلبه إلى الله إلاّ أقبل الله بقلوب المؤمنين إليه حتى يرزقه مودتهم ورحمتهم.”

“Tidaklah seorang hamba menghadap Allah Ta’ala dengan kalbunya kecuali Allah pun akan menghadapkan kalbu kaum mukminin kepadanya. Hingga Allah pun akan menganugerahkan kecintaan kaum mukminin dan kasih sayang mereka kepadanya.”

[Tafsir Al-Qur’an Al-‘adzim 5/269]

Abu Ubay Afa

“Perbanyaklah kalian mengingat kepada sesuatu yang melenyapkan semua kelezatan, yaitu maut.” (HR. At-Tirmidzi)

Lainnya

  • Dalam agama Islam, ulama memegang peran yang sangat penting dalam menyebarkan pengetahuan agama, mengajar dan membimbing umat, serta menjaga...
  • “Jikalau ada luka pada salah satu bagian dari anggota-anggota wudhu dan tidak memungkinkan untuk membasuhnya, tidak pula untuk sekadar...
  • Al-Imam Muhammad bin ‘Abdul Wahhab rahimahullah mengatakan, “Semoga ALLAH merahmati siapa saja yang menolong ALLAH, Rasul-Nya, dan agama-Nya. Dan...
  • Syaikh Shalih al-Fauzan hafidzahullah menjelaskan, ذلك من فجر يوم عرفة إلى آخر اليوم الثالث من أيام التشريق ويسمى بالتكبير...
  • Imam Al-Ajurri rahimahullah menyatakan, فَإِنَّ اللَّهَ عَزَّ وَجَلَّ، وَتَقَدَّسَتْ أَسْمَاؤُهُ، اخْتَصَّ مِنْ خَلْقِهِ مَنْ أَحَبَّ، فَهَدَاهُمْ لِلْإِيمَانَ، ثُمَّ اخْتَصَّ...
  • Syaikh Rabi’bin Hadi al-Madkhali hafidzahullah menuturkan, فالجهل بهذا العلم علم الأنبياء الهادي إلى الحق و المنقذ من الضلال و...

Kirim Pertanyaan