Isbal Hukumnya Haram

1 menit baca
Isbal Hukumnya Haram
Isbal Hukumnya Haram

Al-‘Allamah ath-Thurthusyi rahimahullah menyatakan,

وإسبالُ الثَّوبِ تحت الكَعبَينِ شائعٌ في بلاد الإسلام ، وهو حرامٌ لا يجوز .

“Isbalnya pakaian (menjulurkan pakaian) hingga di bawah kedua mata kaki telah tersebar di berbagai negeri Islam. Padahal itu perbuatan haram yang tidak diperbolehkan.”

[Al-Hawadits wal Bida’ 71]

Abu Ubay Afa

“Perbanyaklah kalian mengingat kepada sesuatu yang melenyapkan semua kelezatan, yaitu maut.” (HR. At-Tirmidzi)

Lainnya

  • Setiap pernikahan dihadapkan pada tantangan dan dinamika yang berbeda. Namun, dalam perjalanan hidup ini, terkadang kita terjebak dalam perilaku...
  • Imam Malik bin Anas rahimahullah menegaskan, مَهْمَا تَلاعَبْتَ بِشَيْءٍ،  فلا تَلْعَبن بدِينِك “Betapapun engkau bermain-main dengan suatu perkara, maka...
  • Syaikhul Islam Ibnu Taimiyah rahimahullah menuturkan, “أدركنا مشايخنا يقولون الصدق سيف الله في الأرض وما وضع على شيء إلا...
  • Ibnu ‘Aun rahimahullah menyatakan, من يجالس أهل البدع أشد علينا من أهل البدع “Seseorang yang duduk dengan ahli bid’ah...
  • Pendidikan anak adalah amanah besar yang diemban oleh orang tua dan pengajar. Setiap langkah dalam mendidik generasi ini akan...
  • Al-Hafidz Ibnu Hajar al-Asqalani rahimahullah menyatakan, “موسى بن يعقوب الحامدي روى عن أسد التركي عن النبي ﷺ حديثا ،وعنه...

Kirim Pertanyaan