Doa Yang Mengandung Pahala Luar Biasa

1 menit baca
Doa Yang Mengandung Pahala Luar Biasa
Doa Yang Mengandung Pahala Luar Biasa

Nabi shallallahu alaihi wa sallam bersabda,

“من استغفر للمؤمنين والمؤمنات كتب الله له بكل مؤمن ومؤمنة حسنة.”

“Barangsiapa memintakan maghfirah (ampunan) untuk kaum mukminin laki-laki dan perempuan, niscaya Allah akan mencatat baginya satu kebaikan untuk setiap mukmin laki-laki dan perempuan (yang didoakan).”

[HR. Ath-Thobarani dari Ubadah bin Shomit radhiyallahu’anhu dan dishahihkan oleh Syaikh al-Albani rahimahullah dalam Shahih Al-Jami’ nomor 6026]

Abu Ubay Afa

“Perbanyaklah kalian mengingat kepada sesuatu yang melenyapkan semua kelezatan, yaitu maut.” (HR. At-Tirmidzi)

Lainnya

  • Syaikh Muhammad bin Abdul Wahhab rahimahullah mengingatkan, إياكم والتغافل والصدود فإن أمامكم القبر فاحذروا ضغطته ووحشته وإن وراء ذلك...
  • Membaca Al-Qur’an merupakan suatu ibadah yang sangat mulia dalam agama Islam. Namun, Imam Ibnul Qayyim rahimahullah menjelaskan bahwa ada...
  • Sufyan Ats Tsauri rahimahullah mengatakan, “Berlindunglah kalian kepada ALLAH dari fitnahnya ahli ibadah yang bodoh dan dari fitnahnya seorang...
  • Kesendirian sering kali menjadi waktu yang berharga untuk introspeksi diri. Saat kita berada dalam keheningan, jauh dari keramaian dunia,...
  • Al-Hafidz Ibnu Rajab rahimahullah berkata, “ألا و إن شهركم قد أخذ في النقص فزيدوا أنتم في العمل.” “Ketahuilah bahwa...
  • Syaikh Abdullah bin Abdurrahman al-Basam rahimahullah berkata, إن الغضب إذا ملك بن آدم كان الآمر و الناهي له “Sesungguhnya...

Kirim Pertanyaan