Sebab Keistimewaan 10 Hari Pertama Bulan Dzulhijjah

1 menit baca
Sebab Keistimewaan 10 Hari Pertama Bulan Dzulhijjah
Sebab Keistimewaan 10 Hari Pertama Bulan Dzulhijjah

Ibnu Hajar al-Asqalani rahimahullah menjelaskan,

وَالَّذِي يَظْهَرُ أَنَّ السَّبَبَ فِي امْتِيَازِ عَشْرِ ذِي الْحِجَّةِ لِمَكَانِ اجْتِمَاعِ أُمَّهَاتِ الْعِبَادَةِ فِيهِ وَهِيَ : الصَّلَاةُ وَالصِّيَامُ وَالصَّدَقَةُ وَالْحَجُّ ، وَلَا يَتَأَتَّى ذَلِكَ فِي غَيْرِهِ”

“Yang nampak bagi saya adalah bahwa sebab keistimewaan sepuluh hari pertama bulan Dzulhijjah adalah karena di situlah tempat berkumpulnya induk berbagai peribadatan, yaitu shalat (Ied), puasa (Arofah), sedekah (dari kurban) dan haji. Semua ibadah ini tidak dijumpai pada selainnya.”

[Fathul Baari 2/460]

Abu Ubay Afa

“Perbanyaklah kalian mengingat kepada sesuatu yang melenyapkan semua kelezatan, yaitu maut.” (HR. At-Tirmidzi)

Lainnya

  • MANAKAH YANG LEBIH AFDHOL⁉ ? Pertanyaan ➖➖➖➖➖ Bismillah.. Ana mau tanya, apakah korban kambing itu lebih afdhol dari selainya❓...
  • Imam Ibnul Qayyim rahimahullah berkata, مَنْ أساءَ إليك ، ثمَّ جاءَ يَعتذرُ مِنْ إساءته فإنَّ التَّواضُعَ يُوجبُ عليك قَبولَ...
  • Berhias bukan hanya sekadar mempercantik diri, tetapi juga bisa menjadi ibadah yang berpahala jika dilakukan dengan niat yang benar...
  • Sufyan bin’Uyainah rahimahullah menyatakan, “والله ما أعطى الله الدنيا من أعطاها إياها إلا اختبارًا، ولا زواها عمن زواها عنه...
  • Syaikh Abdullah bin Abdurrahman al-Bassam rahimahullah menyatakan, الطمأنينة القلبية لا تحصل إلا بحسن النظر والقناعة بما قسم الله للعبد...
  • وَقَالُوا اتَّخَذَ الرَّحْمَنُ وَلَدًا (88) لَقَدْ جِئْتُمْ شَيْئًا إِدًّا (89) تَكَادُ السَّمَوَاتُ يَتَفَطَّرْنَ مِنْهُ وَتَنْشَقُّ الْأَرْضُ وَتَخِرُّ الْجِبَالُ هَدًّا...

Kirim Pertanyaan