Sebab Keselamatan Nabi Yunus

1 menit baca
Sebab Keselamatan Nabi Yunus
Sebab Keselamatan Nabi Yunus

Al-Hasan al-Bashri rahimahullah mengatakan,

ماكان ليونس صلاة في بطن الحوت، ولكنه قدم عملًا صالحًا في حال الرخاء فذڪره الله به في حال البلاء.

“Tidaklah (keselamatan) Yunus karena melakukan doa di dalam perut ikan.
Namun karena Yunud pernah mempersembahkan amal shalih ketika keadaan lapang. Maka Allah pun mengingat beliau ketika kondisi tertimpa musibah.”

✍️ Tafsir Al-Qurthubi 14/126

#faedah #doa

🖥 Kunjungi website kami
https://salafytemanggung.com

•••┈••••○❁🌻❁○••••┈•••

🌐📲 Join Channel Ⓚ①Ⓣ
Bagi-bagi faedah ilmiahnya….ayo segera bergabung

https://t.me/KajianIslamTemanggung

📻📡 Dengarkan••• [ VERSI BARU❗ ] Kajian Islam dan Murotal al-Quran setiap saat di Radio Islam Indonesia
http://bit.ly/AplikasiRadioIslamIndonesia2

≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈

Abu Ubay Afa

“Perbanyaklah kalian mengingat kepada sesuatu yang melenyapkan semua kelezatan, yaitu maut.” (HR. At-Tirmidzi)

Lainnya

  • Syaikh Abdul Aziz bin Baz rahimahulloh Pertanyaan, Apakah boleh laki-laki mengajar anak-anak perempuan di bawah usia 7 tahun? Jawaban,...
  • Dalam hadis yang diriwayatkan oleh Abu Hurairah radhiyallahu ‘anhu, Nabi Muhammad shallallahu alaihi wa sallam memberikan gambaran luar biasa...
  • Abdullah bin Mas’ud radhiyallahu ‘anhu mengingatkan kita akan bahaya yang mungkin timbul ketika kita terlalu memperturutkan hawa nafsu. Beliau...
  • Al-‘Allamah Asy-Syinqithi رحمه الله berkata, قال تعالى: {وَاذْكُرْ رَبَّكَ إِذَا نَسِيتَ} [الكهف الآية: ٢٤] “إذا وقع منك النسيان لشيءٍ...
  • ? Malik bin Dinar rahimahulloh berkata, “Perumpamaan seorang mukmin seperti permata, di manapun dia berada maka keindahannya akan selalu...
  • Syaikh Abdul Latif Alu Syaikh rahimahullah menjelaskan, اعلموا أن الأمر بالمعروف والنهي عن المنكر لايقطع رزقا ولايقرب أجلا بل...

Kirim Pertanyaan