2 Masalah Besar Di Umat Ini

1 menit baca
2 Masalah Besar Di Umat Ini
2 Masalah Besar Di Umat Ini

Syaikh Al-Albani rahimahullah mengatakan,

الحق ثقيل، فلا تثقلوه أكثر بسوء أخلاقكم، كنت أعتقد أن المشكلة في الأمة مشكلة عقيدة، وتبين لي أنها عقيدة وأخلاق.

“Kebenaran itu berat (untuk bisa diterima manusia), maka janganlah kalian perberat lagi dengan buruknya akhlak kalian.
Dahulu aku meyakini bahwa problematika pada umat ini (hanyalah) permasalahan aqidah mereka. Namun setelahnya nampak jelas bagiku bahwa problematika mereka adalah aqidah dan akhlak.”

✍️ Silsilah al-Huda Wa an-Nuur kaset 900

#faedah #aqidah #akhlak

Abu Ubay Afa

“Perbanyaklah kalian mengingat kepada sesuatu yang melenyapkan semua kelezatan, yaitu maut.” (HR. At-Tirmidzi)

Lainnya

  • Syaikh Muhammad bin Shalih al-Utsaimin rahimahullah mengatakan, أن هذه البراكين تعتبر عقوبة من الله ـ عز وجل ـ وإنذار،...
  • Dari Abu Umamah al-Bahili bahwa Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam bersabda, إذا سَرَّتكَ حسَنتُكَ ، وساءَتكَ سيِّئتُكَ فأنتَ مؤمِنٌ...
  • Dalam sebuah hadis yang disampaikan oleh Abu Hurairah radhiyallahu ‘anhu, Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam memberikan pengajaran yang menggugah...
  • Syaikhul Islam Ibnu Taimiyah rahimahullah menegaskan, ‏”والعالم يعرف الجاهل؛ لأنه كان جاهلا، والجاهل لا يعرف العالم؛ لأنه لم يكن...
  •   Syaikh Muhammad Aman al-Jami rahimahullah menyatakan, “العلم دخل عليك في بيتك بواسطة الأشرطة، والمذياع، دخلت عليك المسائل العلمية،...
  • Kesendirian sering kali menjadi waktu yang berharga untuk introspeksi diri. Saat kita berada dalam keheningan, jauh dari keramaian dunia,...

Kirim Pertanyaan