Kalbu Baik Dengan Menjaga Lisan

1 menit baca
Kalbu Baik Dengan Menjaga Lisan
Kalbu Baik Dengan Menjaga Lisan

Ahmad bin Qasim al-Anthaki rahimahullah mengatakan,

“إذا طلبتَ صلاحَ قلبِكَ؛ فاستَعِنْ عليه بحفظِ لسَانِكَ.”

“Jika kamu menginginkan kebaikan kalbumu, maka wujudkanlah hal itu dengan menjaga lisanmu.”

📓 Sair as-Salaf ash-Shalihin 3/1073

#nasehat #kalbu

Abu Abdillah Dendi

“Barang siapa menelusuri jalan untuk mencari ilmu padanya, Allah akan memudahkan baginya jalan menuju surga.” (HR. Muslim)

Lainnya

  • CINTA DUNIA MEMBUAT PIKIRAN TERUS BERAMBISI UNTUK MENCARI PENGHASILAN Berkata Al ‘Allamah Ibnu Utsaimin rahimahullah : “Hati itu ibarat...
  • Dari Abdullah bin Abbas radhiyallaahu’anhuma bahwa Nabi shallallahu alaihi wa sallam bersabda, إنَّ هذا يومٌ جعله اللهُ عيدًا للمسلمين...
  • Imam Ibnul Qayyim rahimahullah menyatakan, ‏السعادة بثلاث شكر النعمة ‏والصبر على البلاء والتوبة من الذنب‏ “Kebahagiaan akan terwujud dengan...
  • Dari Abdullah bin Umar radhiyallahu’anhuma, إن كنَّا لنعدُّ لرسولِ اللَّهِ صلَّى اللَّهُ علَيهِ وسلَّمَ في المَجلِسِ الواحدِ مائةَ مرَّةٍ:...
  • Imam Adz-Dzahabi rahimahullah berkata, كتب حكيم إلى رجل قد أصيب بمصيبة، إنك قذ ذهب منك ما رزئت به فلا...
  • Berbakti kepada orang tua (birrul walidain) merupakan salah satu amalan mulia yang sangat ditekankan dalam Islam. Ia termasuk perintah...

Kirim Pertanyaan