Identitas Muslim Semakin Luntur

1 menit baca
Identitas Muslim Semakin Luntur
Identitas Muslim Semakin Luntur

Mu’awiyah bin Qurrah rahimahullah menuturkan,

“أَدْرَكْتُ سَبْعِيْنَ مِنَ الصَّحَابَةِ، لَوْ خَرَجُوا فِيْكُمُ اليَوْمَ، مَا عَرَفُوا شَيْئاً مِمَّا أَنْتُم فِيْهِ إِلاَّ الأَذَان.”

“Aku telah menjumpai tujuh puluh shahabat Nabi.
Seandainya mereka keluar hari ini menemui kalian, niscaya mereka tidak akan mengenal (keislaman) kalian sedikitpun kecuali dari adzan.”

📓 Siyar A’lamin Nubala 1/154

#faedah

Abu Abdillah Dendi

“Barang siapa menelusuri jalan untuk mencari ilmu padanya, Allah akan memudahkan baginya jalan menuju surga.” (HR. Muslim)

Lainnya

  • Al-‘Allamah Muhammad bin Shalih al-Utsaimin rahimahullah menyatakan, لا يجوز للإنسان أن يترفع على الفقراء و المساكين ومن ليس لهم...
  • Syaikhul Islam Ibnu Taimiyah rahimahullah menjelaskan, ﻭﺃﻣﺎ اﻟﻜﻼﻡ اﻟﺬﻱ ﻳﺤﺒﻪ اﻟﻠﻪ ﻭﺭﺳﻮﻟﻪ ﻓﻲ اﻟﻤﺴﺠﺪ ﻓﺤﺴﻦ ﻭﺃﻣﺎ اﻟﻤﺤﺮﻡ ﻓﻬﻮ ﻓﻲ...
  • Ibnu Muflih rahimahullah menyatakan, واعلم أن القلوب تضعف وتمرض، وربما ماتت بالغفلة والذنوب “Ketahuilah bahwa kalbu bisa melemah dan...
  • Keutamaan dalam beribadah terletak pada keikhlasan kalbu. Seseorang yang melakukan kebaikan dengan niat hanya untuk meraih ridha Allah Subhanahu...
  • Ibnul Qayyim rahimahullah menyampaikan sebuah ungkapan bijak yang mengingatkan kita tentang keutamaan ilmu dibandingkan dengan harta. Beliau berkata, أن...
  • Fenomena kehamilan di luar nikah adalah salah satu permasalahan sosial yang seringkali menjadi topik pembicaraan di berbagai masyarakat. Keadaan...

Kirim Pertanyaan