Sedikit Bicara Banyak Beramal

1 menit baca
Sedikit Bicara Banyak Beramal
Sedikit Bicara Banyak Beramal

Imam Abdurrahman bin Amr al-Auza’i rahimahullah berkata,

” إن المؤمن يقل الكلام ويكثر العمل، وإن المنافق يكثر الكلام ويُقل العمل”

“Sejatinya karakter seorang mukmin adalah sedikit bicara namun banyak beramal.
Sedangkan karakter seorang munafik adalah banyak bicara namun sedikit baramal.”

📓 Sifat an-Nifaq wa dzam al-Munafiqin lil Firyabi 94

#faedah #mukmin

Abu Abdillah Dendi

“Barang siapa menelusuri jalan untuk mencari ilmu padanya, Allah akan memudahkan baginya jalan menuju surga.” (HR. Muslim)

Lainnya

  • Imam asy-Syafi’i rahimahullah menyatakan, لا يجمُل العِلم ولا يَحسُن إلّا بثَلاثِ خلالٍ  تَقوى اللهِ وإصَابة السُنة والخشيَة ” Tidak akan...
  • Syaikh Muhammad bin Sholih Al Utsaimin rahimahulloh Apabila mereka anak-anak kecil yang usianya belum genap 4 tahun itu belum...
  • Syaikh Muhammad bin Shalih al-Utsaimin rahimahullah menjelaskan, “ﻇﺎﻫﺮ اﻟﺤﺪﻳﺚ ﺃﻥ اﻹﻧﺴﺎﻥ ﻟﻮ ﻓﻄﺮ ﺻﺎﺋﻤﺎً ﻭﻟﻮ ﺑﺘﻤﺮﺓ ﻭاﺣﺪﺓ ﻓﺈﻧﻪ ﻟﻪ...
  • Imam Ahmad bin Harb rahimahullah ta’ala mengatakan, Aku telah beribadah kepada ALLAH selama 50 tahun, dan tidaklah aku mendapatkan...
  • Pemakaman merupakan salah satu momen penting dalam kehidupan umat Islam. Setelah selesai melakukan pemakaman, ada amalan yang dianjurkan dalam...
  • Al-Allamah Ibnul Qayyim rahimahullah pernah mengatakan, أعظم الخلق غرورا من اغتر بالدنيا وعاجلها فآثرها على الآخرة ورضي بها من...

Kirim Pertanyaan