Ada Rahmat Di Balik Gempa

1 menit baca
Ada Rahmat Di Balik Gempa
Ada Rahmat Di Balik Gempa

Dari Abu Musa al-Asy’ari radhiyallahu’anhu bahwa Nabi shallallahu alaihi wa sallam bersabda,

“أُمَّتِي هَذِهِ أُمَّةٌ مَرْحُومَةٌ، لَيْسَ عَلَيْهَا عَذَابٌ فِي الْآخِرَةِ، عَذَابُهَا فِي الدُّنْيَا الْفِتَنُ وَالزَّلَازِلُ وَالْقَتْلُ والبلايا.”

“Umatku ini adalah umat yang dirahmati. Tidaklah ada azab bagi mereka di akhirat. Namun hanyalah azab mereka di dunia berupa berbagai fitnah, gempa, pembunuhan dan malapetaka.”

📜 HR. Abu Dawud dan dishahihkan oleh Syaikh al-Albani rahimahullah dalam Shahih Al-Jami’ 1396

Abu Ubay Afa

“Perbanyaklah kalian mengingat kepada sesuatu yang melenyapkan semua kelezatan, yaitu maut.” (HR. At-Tirmidzi)

Lainnya

  • الْأُضْحِيَّةِ لِصَاحِبِهَا بِكُلِّ شَعَرَةٍ حَسَنَةٌ “Bagi pemiliknya, setiap bulu hewan kurban adalah satu kebaikan.” [HR. Tirmidzi dan ini merupakan...
  • Salat merupakan ibadah utama yang diwajibkan bagi setiap Muslim. Selain sebagai bentuk ketaatan kepada Allah Ta’ala, salat juga memiliki...
  • Syaikh Muqbil bin Hadi al-Wadi’i rahimahullah berkata, “فالحمد لله أهل السنة منصورون حتى وإن أُخذت المساجد من أيديهم ،...
  • Al-Lajnah ad-Daimah lilbuhuuts al-Ilmiyah wal Ifta, الصبي يؤجر على صلاته إذا بلغ سن التمييز وأتى بفروض الوضوء وبالصلاة على...
  • Dalam tradisi Islam, kuniah adalah sebuah panggilan kehormatan yang biasanya diawali dengan kata “Abu” (ayah dari) bagi laki-laki atau...
  • الْأُضْحِيَّةِ لِصَاحِبِهَا بِكُلِّ شَعَرَةٍ حَسَنَةٌ “Bagi pemiliknya, setiap bulu hewan kurban adalah satu kebaikan.” [HR. Tirmidzi dan ini merupakan...

Kirim Pertanyaan