Akhlak Seorang Muslim Yang Baik

1 menit baca
Akhlak Seorang Muslim Yang Baik
Akhlak Seorang Muslim Yang Baik

Muhammad bin al-Husain Al-Ajurri rahimahullah menjelaskan,

“ذليل للحق عزيز عن الباطل كاظم للغيظ عمن آذاه شديد البغض لمن عصى مولاه يجيب السفيه بالصمت عنه.”

“Dia adalah seorang hamba yang tunduk kepada kebenaran, mulia (tegas) terhadap kebatilan, mampu menahan amarahnya dari siapa saja yang mengganggunya, sangat benci kepada orang yang bermaksiat kepada Allah Ta’ala dan menjawab (gangguan) orang bodoh dengan diam.”

📓 Akhlaq al-Ulama 45

Abu Abdillah Dendi

“Barang siapa menelusuri jalan untuk mencari ilmu padanya, Allah akan memudahkan baginya jalan menuju surga.” (HR. Muslim)

Lainnya

  • Gempa bumi adalah fenomena alam yang seringkali mengejutkan dan menimbulkan kerusakan yang besar. Dalam sejarah manusia, gempa bumi telah...
  • Syaikhul Islam rahimahumullah mengatakan, Jika seorang wanita berbuat baik dalam pergaulan dengan suaminya, maka hal itu akan mendatangkan keridhoan...
  • Hijab bukanlah sekadar sebuah tradisi atau adat istiadat yang diwariskan oleh nenek moyang kita. Ini adalah pandangan yang ditegaskan...
  • Umar bin Abdul Aziz rahimahulloh mengatakan : “Apabila engkau melihat ada sekelompok kaum yang membicarakan sebuah rahasia tentang agama...
  • Syaikhul Islam Ibnu Taimiyah rahimahullah berkata, “جمع الناس للطعام في العيدين، وأيام التشريق سنة وهو من شعائر الإسلام التي...
  • Ketika kita melakukan perjalanan hidup, seringkali kita merasa telah melewati banyak rintangan, tantangan, dan ujian. Namun, sebagaimana yang dikatakan...

Kirim Pertanyaan