Amalan Tergantung Kepada Akhirnya

1 menit baca
Amalan Tergantung Kepada Akhirnya
Amalan Tergantung Kepada Akhirnya

Syaikh Muhammad bin Abdul Wahhab rahimahullah menegaskan,

ومن فرط وأضاع فيما مضى من الأيام فعليه بالتوبة وحسن الختام فإن الأعمال بخواتيمها.

“Seseorang yang menelantarkan dan menyia-nyiakan hari-harinya yang lalu, maka semestinya dia bertaubat dan menutup amalannya dengan kebaikan.
Karena sesungguhnya amalan itu tergantung kepada penutupnya.”

📚 Al-Khutab al-Mimbariyah 31

Abu Abdillah Dendi

“Barang siapa menelusuri jalan untuk mencari ilmu padanya, Allah akan memudahkan baginya jalan menuju surga.” (HR. Muslim)

Lainnya

  • Syaikh Muhammad bin Shalih al-Utsaimin rahimahullah mengatakan, نشر مساوئ ولاة الأمور أمام الناس لا يُستفاد منه؛ بل لا يزيد...
  • Ada kalanya kita menemui situasi di mana kita merasa tidak suka atau bahkan benci terhadap sesuatu yang terjadi dalam...
  • Syaikh Muhammad bin Shalih al-Utsaimin rahimahullah mengatakan, فالناس لا بد أن يبعثوا والعبارة التي نسمعها أو نقرأها أحيانا أن...
  • Syaikhul Islam Ibnu Taimiyah rahimahullah memberikan pemahaman yang mendalam mengenai penentu pahala ibadah. Dalam karyanya “Minhajus Sunnah 6/139” beliau...
  • Syaikh Abdul Aziz bin Baz rahimahullah menjelaskan, المني طاهر في أصح قولي العلماء، فإذا كان في ثوبك وصليت فيه...
  • Al-Fudhail bin ‘Iyadh rahimahullah berkata, أمَا علمتم حاجةَ الناس إليكم نعمةٌ من اللَّـه عليكم “Tidakkah kalian menyadari bahwa butuhnya...

Kirim Pertanyaan