Apa Yang Engkau Perbuat Dengan Ilmumu

1 menit baca
Apa Yang Engkau Perbuat Dengan Ilmumu
Apa Yang Engkau Perbuat Dengan Ilmumu

Abu Darda’ radhiyallahu ‘anhu menuturkan,

“إنما أخاف أن يكون أول ما يسألني عنه ربي أن يقول قد علمت فما عملت”

“Sesungguhnya aku takut yang pertama kali akan ditanyakan oleh Rabbku kepadaku adalah ‘Engkau telah berilmu lalu apa yang telah engkau lakukan (dengan ilmumu tersebut).”

[Iqtidha al-Ilm al-amal 41]

Abu Ubay Afa

“Perbanyaklah kalian mengingat kepada sesuatu yang melenyapkan semua kelezatan, yaitu maut.” (HR. At-Tirmidzi)

Lainnya

  • Majlis dengan orang-orang shalih, sebuah kebahagiaan yang tak terkira. Begitu kata Al-Imam Ibnul Qayyim rahimahullah dalam perkataannya yang indah....
  • Dari Abdullah bin Umar radhiyallahu’anhuma, Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam bersabda, أفضلُ الأعمالِ أن تُدخِلَ على أخيك المؤمنِ سرورًا...
  • Pentingnya bersikap lembut dan penuh kasih sayang terhadap anak-anak tidak dapat diremehkan. Dalam Islam, perilaku ini bukan hanya tuntunan...
  • Takwa, sebagai pondasi utama dalam kehidupan seorang Muslim, telah dijelaskan dengan penuh hikmah oleh Syaikh Muhammad bin Saleh al-Utsaimin...
  • Imam Abu al-Hayan al-Andalusi rahimahullah membimbing kita dengan tegas tentang tiga amalan mulia yang menghiasi perjalanan hidup di dunia...
  • Syaikh Rabi’bin Hadi al-Madkhali hafidzahullah berkata, لا تذل نفسك لأجل الدنيا عند أعظم الناس لا تذل نفسك، لكن لأجل...

Kirim Pertanyaan