Beruntunglah Hamba Yang Shalat Malam

1 menit baca
Beruntunglah Hamba Yang Shalat Malam
Beruntunglah Hamba Yang Shalat Malam

Ibnu Abdil Barr rahimahullah berkata,

” قِيَامَ اللَّيْلِ سُنَّةَ مَسْنُونَةَ ، لَا ينبغي تَرُكُّهَا ، فَطوبَى لِمَنْ يُسْرَ لَهَا وَأُعَيِّنُ عَلَيْهَا ، فَإِنَّ رَسُولَ اللهِ قَدْ عَمِلَ بِهَا وَنَدَب إِلَيْهَا

“Shalat malam adalah ibadah yang disunnahkan dan tidak selayaknya ditinggalkan. Maka beruntunglah seseorang yang dimudahkan dan ditolong untuk menegakkan shalat malam, karena sungguh Rasullulah shallallahu alaihi wa sallam telah mengamalkan dan menghasung agar melakukannya.”

[At-Tamhid lima fil Muwaththo minal Ma’ani 13/209]

Abu Ubay Afa

“Perbanyaklah kalian mengingat kepada sesuatu yang melenyapkan semua kelezatan, yaitu maut.” (HR. At-Tirmidzi)

Lainnya

  • Shalat merupakan ibadah utama bagi umat Muslim yang menjadi sarana untuk berkomunikasi dengan Allah ﷻ. Namun, dalam menjalankan salat,...
  • Dari Abu Hurairah radhiyallahu ‘anhu bahwa Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam bersabda, الشَّيْخُ يَكْبَرُ و يَضْعُفُ جِسْمُهُ و قلبُهُ...
  • Ibnul Qayyim rahimahullah berkata, “حب العلم وطلبه أصل كل طاعة وحب الدنيا والمال وطلبه أصل كل سيئة.” “Cinta ilmu...
  • Allah Ta’ala berfirman, إنه هو الحكيم العليم Sesungguhnya Dia Maha Bijaksana dan Maha Mengetahui.” QS. Adz-Dzariyat : 30 Syaikh...
  • Al-‘Allamah ath-Thurthusyi rahimahullah menyatakan, وإسبالُ الثَّوبِ تحت الكَعبَينِ شائعٌ في بلاد الإسلام ، وهو حرامٌ لا يجوز . “Isbalnya...
  • Syaikh Muhammad bin Sholih Al Utsaimin rahimahulloh, Seseorang yang menurunkan pakaian, celana atau bajunya sampai di bawah kedua mata...

Kirim Pertanyaan