Biarkan Si Kecil Itu Menangis

1 menit baca
Biarkan Si Kecil Itu Menangis
Biarkan Si Kecil Itu Menangis

Imam Ibnul Qayyim rahimahullah,

“ﻭﻻ ﻳﻨﺒﻐﻲ ﺃﻥ ﻳﺸﻖ ﻋﻠﻰ اﻷﺑﻮﻳﻦ ﺑﻜﺎء اﻟﻄﻔﻞ ﻭﺻﺮاﺧﻪ ﻭﻻ ﺳﻴﻤﺎ ﻟﺸﺮﺑﻪ اﻟﻠﺒﻦ ﺇﺫا ﺟﺎﻉ ﻓﺈﻧﻪ ﻳﻨﺘﻔﻊ ﺑﺬﻟﻚ اﻟﺒﻜﺎء اﻧﺘﻔﺎﻋﺎً ﻋﻈﻴﻤﺎً ﻓﺈﻧﻪ ﻳﺮﻭﺽ ﺃﻋﻀﺎءﻩ ﻭﻳﻮﺳﻊ ﺃﻣﻌﺎءﻩ ﻭﻳﻔﺴﺢ ﺻﺪﺭﻩ ﻭﻳﺴﺨﻦ ﺩﻣﺎﻏﻪ.”

“Tidak semestinya kedua orang tua merasa berat dengan tangisan anak kecil dan teriakannya. Terutama ketika dia ingin minum susu karena lapar.
Karena sesungguhnya tangisan tersebut akan memberikan manfaat yang sangat besar. Yaitu melunakkan anggota tubuhnya, melebarkan ususnya, melapangkan dadanya dan menghangatkan otaknya.”

📓 Tuhfatul Maudud 232

Abu Abdillah Dendi

“Barang siapa menelusuri jalan untuk mencari ilmu padanya, Allah akan memudahkan baginya jalan menuju surga.” (HR. Muslim)

Lainnya

  • Imam Ibnul Qayyim rahimahullah berkata, وإذا رضي الرب تبارك وتعالى فكل خير فى رضاه، كما أن كل بلاء ومصيبة...
  • Allah Ta’ala berfirman, إنه هو الحكيم العليم Sesungguhnya Dia Maha Bijaksana dan Maha Mengetahui.” QS. Adz-Dzariyat : 30 Syaikh...
  • Dalam kehidupan ini, setiap individu menghadapi berbagai pilihan dan jalan yang dapat diambil. Namun, di tengah keragaman itu, ada...
  • Al Quran adalah kalamullah yang diwahyukan kepada Nabi Muhammad shallallahu alaihi wasallam sebagai pedoman hidup umat manusia. Banyak sekali...
  • Dari Abu Kinanah al-Qurasyi rahimahullah bahwa ia mendengar Abu Musa al-Asy’ari radhiyallahu’anhu mengatakan dalam khutbahnya pada hari raya kurban,...
  • Dalam pandangan Islam, kebaikan keislaman seseorang tidak hanya tercermin dalam pelaksanaan ibadah, tetapi juga dalam tindakan sehari-hari dan sikap...

Kirim Pertanyaan