Bukti Terkabulnya Doa Orang Tua Kepada Anaknya

1 menit baca
Bukti Terkabulnya Doa Orang Tua Kepada Anaknya
Bukti Terkabulnya Doa Orang Tua Kepada Anaknya

Al-Fudhail bin ‘Iyadh rahimahullah pernah mengatakan dalam doanya

اللَّهُمَّ إِنِّيْ اجْتَهَدْتُ أَنْ أَؤدِّبَ عَلِيًّا فَلَمْ أَقْدِرْ عَلَى تَأَدِيْبِهِ فَأَدِّبْهُ أَنْتَ لِي

Artinya
‘Ya Allah sesungguhnya aku telah berusaha dengan sungguh-sungguh untuk mendidik Ali (putra beliau) namun aku tidak kuasa untuk mendidiknya, maka didiklah dia untukku.’

Maka Ali menjadi seorang anak taat kepada Allah Ta’ala, khusyuk beribadah dan berkedudukan mulia.”

[Siyar A’lamin Nubala 8/445]

Abu Ubay Afa

“Perbanyaklah kalian mengingat kepada sesuatu yang melenyapkan semua kelezatan, yaitu maut.” (HR. At-Tirmidzi)

Lainnya

  • Syaikh Abdul Aziz bin Baz rahimahullah Pertanyaan ما الحكم إذا أكل الصائم أو شرب أو جامع ظانا غروب الشمس...
  • Syaikhul Islam Ibnu Taimiyah rahimahullah menjelaskan, “ﻭﻛﻔﺎﺭ اﻟﺠﻦ ﻳﺪﺧﻠﻮﻥ اﻟﻨﺎﺭ ﺑﺎﻟﻨﺺ ﻭاﻹﺟﻤﺎﻉ ﻭﺃﻣﺎ ﻣﺆﻣﻨﻮﻫﻢ ﻓﺠﻤﻬﻮﺭ اﻟﻌﻠﻤﺎء ﻋﻠﻰ ﺃﻧﻬﻢ ﻳﺪﺧﻠﻮﻥ...
  • Kecintaan terhadap dunia adalah salah satu penyebab utama keresahan dalam hati manusia. Sebaliknya, sikap zuhud atau tidak berlebihan dalam...
  • Saat engkau merenungi hidupmu yang kini penuh dengan kesibukan untuk mencari kebahagian di dunia dan akhirat, ingatlah bahwa ada...
  •   Syaikh Muhammad Aman al-Jami rahimahullah menyatakan, “العلم دخل عليك في بيتك بواسطة الأشرطة، والمذياع، دخلت عليك المسائل العلمية،...
  •   Imam Ibnul Qayyim rahimahullah menjelaskan, “وكذلك محبة كلام الله، فإنه من علامة محبة الله. وإذا أردت أن تعلم...

Kirim Pertanyaan