Empat Jihad Yang Besar

1 menit baca
Empat Jihad Yang Besar
Empat Jihad Yang Besar

Imam Ibnul Qayyim rahimahullah mengatakan,

“وأفرض الجهاد جهاد النفس, وجهاد الهوى, وجهاد الشيطان, وجهاد الدنيا فمن جاهد هذه الأربعة في الله هداه الله سبل رضاه الموصلة إلى جنته.”

“Jihad yang paling diwajibkan adalah,
– Jihad melawan jiwa (yang selalu mengajak kepada kejelekan)
– Jihad melawan hawa nafsu
– Jihad melawan syaithan
– Dan jihad melawan (godaan) dunia.
Barang siapa melakukan jihad dalam empat perkara ini karena Allah, maka Allah memberikan petunjuk kepada jalan-jalan keridhoan-Nya yang akan menyampaikan kepada surga-Nya.”

[Al-Fawaid 59]

Abu Ubay Afa

“Perbanyaklah kalian mengingat kepada sesuatu yang melenyapkan semua kelezatan, yaitu maut.” (HR. At-Tirmidzi)

Lainnya

  • Tatkala Muhammad bin Abbad rahimahullah wafat (seorang ulama yang shalih di masanya), maka al-Utbiy menyatakan, نحن متنا بفقده وهو...
  • Jam tangan adalah salah satu aksesori yang sangat umum digunakan oleh banyak orang di seluruh dunia. Selain sebagai alat...
  • Ibnul Qoyyim رحمه الله mengatakan, ‏الحاسدُ تعينه الشياطينُ بلا استدعاء منه للشيطان، ‏لأنّ الحاسد شبيه بإبليس،‏وهو في الحقيقة من...
  • Tatkala Yusuf bin Asbath rahimahullah memperingatkan dari penyimpangan seseorang, maka ada yang berkata kepadanya, “Tidakkah anda takut kalau perbuatan...
  • Asy-Sya’bi rahimahullah mengatakan, ما أدري أيهما أبعد غورا في جهنم : البخل أو الكذب “Aku tidak tahu mana di...
  • Syaikh Muhammad bin Shalih al-Utsaimin rahimahullah menjelaskan, أنصح الآباء والأولياء أن يتحسسوا وينظروا ببصر ثاقب: كيف تستعمل الشابة هذا...

Kirim Pertanyaan