Hukum Nonton Pertandingan Sepakbola Di Televisi

1 menit baca
Hukum Nonton Pertandingan Sepakbola Di Televisi
Hukum Nonton Pertandingan Sepakbola Di Televisi

Syaikh Muhammad bin Sholih Al Utsaimin rahimahulloh mengatakan,
“Menyaksikan pertandingan seperti ini adalah satu bentuk penyia-nyiaan terhadap harta. Sungguh telah diriwayatkan dari Nabi ﷺ bahwa beliau melarang perbuatan menyia-nyiakan harta.

Lalu apa penyia-nyiaan harta dalam kasus ini? Bukankah televisi membutuhkan listrik dan tempat yang engkau tempati juga membutuhkan listrik.”

? Al Liqaa Asy Syahri 19

مشاهدة هذه المباريات فيها إضاعة للمال، وقد ثبت عن النبي -صلى الله عليه وسلم- أنه نهى عن إضاعة المال، ما هو إضاعة المال؟ التلفزيون يحتاج إلى كهرباء، والمكان الذي أنت فيه يحتاج إلى كهرباء

اللقاء الشهري [19]

#fatwaulama #televisi # menontontelevisi #sepakbola #hukum #utsaimin

•••┈••••○❁❁○••••┈•••

✍?WhatsApp
Ⓚ①ⓉⒶ?ⓈⒶⓉⓊ
Bagi-bagi faedah ilmiahnya….ayo segera bergabung
?? Join Channel Ⓚ①Ⓣ
https://t.me/KajianIslamTemanggung

?? Dengarkan••• [ VERSI BARU❗ ] Kajian Islam dan Murotal al-Quran setiap saat di Radio Islam Indonesia
http://bit.ly/AplikasiRadioIslamIndonesia2

Abu Ammar Ahmad

“Barang siapa yang beriman kepada Allah dan hari akhir, hendaklah dia berkata yang baik atau diam.” (HR. Bukhari)

Lainnya

  • ? “`Al Qodhi Iyadh rahimahullah mengatakan,“` Begadang pada malam hari menyebabkan kemalasan pada siang harinya untuk melaksanakan berbagai hak...
  • Dalam Jaami’ul Ulum Wal Hikam (1/330), Ibnu Rojab rahimahullah menyampaikan pemahaman yang mendalam tentang sifat sejati seorang mukmin. Beliau...
  • Di tengah-tengah kehidupan pernikahan, terkadang sebuah konflik yang tidak terduga dapat timbul di antara pasangan suami istri. Dalam mengatasi...
  • Imam Ibnul Qayyim rahimahullah berkata, “أفضل ما اكتسبته النفوس وحصَّلته القلوب ونال به العبد الرفعة في الدنيا والآخرة: هو...
  • Al-‘Allamah Al-Amir Ash-Shan’ani rahimahullah mengatakan, ” إن الله تعالىٰ يبتلــﮯ الـعبد فيما أعطـاه من مـال وجـاه وغيرهما فإن رضـﮯ...
  • Ibnu Rajab rahimahullah menyatakan, اِحْذَرُوا الذُّنُوبَ فَإِنَّهَا مَشْؤُومَة وَ عَوَاقِبُهَا ذَمِيمَة وَ عُقُوبَاتُهَا أَلِيمَة وَ الْقُلُوبُ الْمُحِبَّةُ لَهَا سَقِيمَة...

Kirim Pertanyaan