Jaga Dirimu Dengan Takwa

1 menit baca
Jaga Dirimu Dengan Takwa
Jaga Dirimu Dengan Takwa

Al-Hafidz Ibnu Rajab al-Hanbali rahimahullah menyatakan,

“ق‏ال بعضُ السَّلف: منٰ اتقى الله فقد حَفِظَ نفسه ومن ضيَّع تقواه فقد ضيَّع نفسه والله الغنيُّ عنه.”

“Sebagian salaf berkata bahwa seseorang yang bertakwa kepada Allah, maka sungguh dia telah menjaga dirinya.
Namun siapa saja yang menyia-nyiakan ketakwaan kepada Allah, maka sungguh dia telah menyia-nyiakan dirinya. Dan Allah tidak butuh kepadanya.”

📓 Jami’ al-Ulum wal Hikam 1/187

Abu Abdillah Dendi

“Barang siapa menelusuri jalan untuk mencari ilmu padanya, Allah akan memudahkan baginya jalan menuju surga.” (HR. Muslim)

Lainnya

  • Syaikh Muhammad bin Shalih al-Utsaimin rahimahullah mengatakan, “الذي أهلك الناس اليوم التنافس في الدنيا وكونهم كأنما خلقوا لها لا...
  • Islam memberikan bimbingan agar kedua orang tua dihormati. Sosok yang harus mendapatkan pemuliaan dan perhatian dari anak-anak mereka. Syaikh...
  • Ilmu adalah harta yang paling berharga dalam kehidupan manusia. Hal ini sejalan dengan firman Allah dalam Al-Qur’an, yang mengungkapkan...
  • Dalam masyarakat, ada banyak mitos dan kepercayaan tentang jin, makhluk gaib yang sering kali dianggap sebagai penguasa wilayah tertentu...
  • Syaikhul Islam Ibnu Taimiyah rahimahullahu ta’ala berkata, “Setiap kebaikan di dunia, maka sebabnya ialah mentauhidkan Allah dan beribadah hanya...
  • Al Allamah Ibnul Qayim rahimahullah berkata, “Ketaatan itu merupakan cahaya dan kemaksiatan adalah kegelapan, sehingga setiap kali kegelapan itu...

Kirim Pertanyaan