Jangan Kau Ceritakan Dia Pada Suamimu

1 menit baca
Jangan Kau Ceritakan Dia Pada Suamimu
Jangan Kau Ceritakan Dia Pada Suamimu

Dari Abdullah bin Mas’ud radhiyallahu’anhu berkata bahwa rasulullah shallallahu alaihi wa sallam bersabda,

لا تباشر المرأة المرأة ، فتنعتها لزوجها كأنه ينظر إليها

“Janganlah seorang istri menceritakan wanita lantas sang istri menggambarkan (kecantikan) wanita itu kepada suaminya seakan-akan dia (suaminya tersebut) melihatnya.”

[HR. Bukhari 5240]

Abu Ubay Afa

“Perbanyaklah kalian mengingat kepada sesuatu yang melenyapkan semua kelezatan, yaitu maut.” (HR. At-Tirmidzi)

Lainnya

  • Ibnul Qayyim rahimahulloh mengatakan , “Sesungguhnya pada nama ALLAH Al Hayyu dan Al Qayyum memiliki pengaruh yang istimewa terhadap...
  • Syaikh Muhammad bin Shalih al-Utsaimin rahimahullah mengatakan, لأن العلم إذا لم يكن معه عمل ودعوة فإنه قد يكون وبالا...
  • Abu Sulaiman ad-Darani rahimahullah menyatakan, إذا أردتَ أن ينقطعَ عنك الوسواسُ، فأيُّ وقت أحسست به فافرح، فإنَّك إذا فرحت...
  • Al ‘Allamah As Sa’di رحمه الله berkata, “Setiap ilmu yang berisi bimbingan dan petunjuk kepada jalan kebaikan, dan juga...
  • Dahulu Al-Imam Ibnu ‘Aun rahimahullah tidak pernah marah. Maka apabila seseorang membuat beliau marah. Beliau mengatakan, “Baarakallahu fiik (Semoga...
  • Syaikhul Islam Ibnu Taimiyah rahimahullah menjelaskan, “ﻓﺈﻥ ﺻﻼﺓ اﻟﻤﺴﻠﻤﻴﻦ ﻋﻠﻰ اﻟﻤﻴﺖ ﻭﺩﻋﺎءﻫﻢ ﻟﻪ ﻣﻦ ﺃﺳﺒﺎﺏاﻟﻤﻐﻔﺮﺓ . ﻭﻛﺬﻟﻚ ﺩﻋﺎﺅﻫﻢ ﻭاﺳﺘﻐﻔﺎﺭﻫﻢ...

Kirim Pertanyaan