Kasih Sayang Kepada Anak Kecil Berbuah Pahala

1 menit baca
Kasih Sayang Kepada Anak Kecil Berbuah Pahala
Kasih Sayang Kepada Anak Kecil Berbuah Pahala

Ibnu Baththal rahimahullah menegaskan,

رحمة الولد الصغير ومعانقته وتقبيله والرفق به من الأعمال التي يرضاها الله ويجازي عليها

“Kasih sayang kepada anak kecil, memeluknya, menciumnya dan bersikap lembut terhadapnya termasuk amalan-amalan yang diridhai Allah Ta’ala dan Dia akan memberikan balasan pahala karenanya.”

[Syarhul Bukhari 9/211]

Abu Ubay Afa

“Perbanyaklah kalian mengingat kepada sesuatu yang melenyapkan semua kelezatan, yaitu maut.” (HR. At-Tirmidzi)

Lainnya

  • Imam Ibnul Qayyim rahimahullah menjelaskan, ﻭﻳﺠﻮﺯ ﺗﻜﻨﻴﺔ اﻟﺮﺟﻞ اﻟﺬﻱ ﻟﻪ ﺃﻭﻻﺩ ﺑﻐﻴﺮ ﺃﻭﻻﺩﻩ ﻭﻟﻢ ﻳﻜﻦ ﻷﺑﻲ ﺑﻜﺮ اﺑﻦ اﺳﻤﻪ...
  • Syaikh Abdullah bin Abdurrahman al-Bassam rahimahullah menyatakan, أن الصدقة من أسباب النجاة من عذاب الله “Sesungguhnya sedekah termasuk sebab...
  • Dalam agama Islam, keterkaitan antara lisan (ucapan) dengan kalbu (hati) memiliki makna mendalam. Al-Hasan al-Bashri, seorang ulama terkemuka dari...
  • Dalam kehidupan sehari-hari, banyak orang berusaha untuk mencapai tujuan dan keinginan mereka. Namun, tidak semua keinginan itu baik. Muthorrif...
  • Penulis oleh:’ Al-Ustadz Ruwaifi bin Sulaimi حفظه الله تعالى Ulama adalah pewaris para nabi. Keberadaannya di tengah umat bagai...
  • Abdullah bin Abbas radhiyallaahu ‘anhuma menuturkan, “مكثت سنة وأنا أريد أسأل عمر عن آية فما أستطيع هيبة له.” “Aku...

Kirim Pertanyaan