Kengerian Menanti Kita Kawan |
Syaikh Muhammad bin Abdul Wahhab rahimahullah mengingatkan,
إياكم والتغافل والصدود فإن أمامكم القبر فاحذروا ضغطته ووحشته وإن وراء ذلك ما هو أشد منه يوم يشيب من هوله المولود ألا وإن وراء ذلك ما هو أعظم منه دار معدوم رجاؤها، محتوم بلاؤها
“Hati-hatilah kalian jangan sampai lalai, dihadapan kalian ada kuburan. Waspadailah himpitan kuburan dan kengeriannya.
Dan sungguh setelahnya ada yang lebih dahsyat kengeriannya, yaitu sebuah hari dimana anak menjadi beruban karena kengeriannya (hari kiamat).
Dan setelahnya ada yang lebih dahsyat lagi kengeriannya, yaitu sebuah negeri yang sama sekali tidak diharapkan namun malapetaka pasti ada (yaitu neraka).”
Al-Khutab al-Mimbariyah 1/52