KEUTAMAAN BERJABAT TANGAN

1 menit baca
KEUTAMAAN BERJABAT TANGAN
KEUTAMAAN BERJABAT TANGAN

Rasulullah Shalallahu ‘alaihi wa sallam ﷺ,
“إن المؤمنَ إذا لقيَ المؤمنَ فسلَّمَ عليه و أخذ بيده فصافحَه تناثرتْ خطاياهما كما يتناثرُ وَرَقُ الشجرة.”

“Sesungguhnya seorang mukmin jika dia bertemu dengan mukmin (yang lain), kemudian dia mengucapkan salam dan mengambil tangannya untuk berjabat tangan dengan mukmin tersebut, maka berguguran dosa-dosa keduanya sebagaimana daun yang berguguran dari pohonnya.”

? Sumber As-Silsilah Ash-Shahihah karya Asy-Syaikh Al-Albani (no.526)

•••┈••••○❁❁○••••┈•••
WhatsApp
•KITA SATU•
Bagi-bagi faedah ilmiahnya….ayo segera bergabung
•Join Channel KIT•
https://t.me/KajianIslamTemanggung

?? Dengarkan••• [ VERSI BARU❗ ] Kajian Islam dan Murotal al-Quran setiap saat di Radio Islam Indonesia
http://bit.ly/AplikasiRadioIslamIndonesia2

Abu Ammar Ahmad

“Barang siapa yang beriman kepada Allah dan hari akhir, hendaklah dia berkata yang baik atau diam.” (HR. Bukhari)

Lainnya

  • Al Imam Yahya bin Abi Katsir rahimahullah berkata, “3 perkara yang tidaklah tiga perkara ini ada pada sebuah rumah...
  • Dari Thowus dari bapaknya ia berkata, “Sesungguhnya akhlak-akhlak yang baik ini merupakan anugerah yang Allah azza wa jalla berikan...
  • Dalam kisah yang inspiratif, Ali bin Husain rahimahullah menyampaikan pesan yang sederhana namun mendalam tentang pentingnya mengamalkan ilmu. Dikatakan...
  • Syaikh Shalih bin Fauzan al Fauzan -semoga Allah menjaganya- menjelaskan bahwa nama atau label bukanlah ukuran kebenaran. Beliau menekankan...
  • Dalam agama Islam, ilmu memiliki peran yang sangat penting. Ilmu tidak hanya menjadi sarana untuk meningkatkan pemahaman kita terhadap...
  •   Ibnu Abdil Barr rahimahullah menyatakan, لا ينبغي للعاقل المؤمن أن يحتقر شيئًا من أعمال البر، فربما غُفر له...

Kirim Pertanyaan