Kiat Memutus Was-Was Syaitan

1 menit baca
Kiat Memutus Was-Was Syaitan
Kiat Memutus Was-Was Syaitan

Abu Sulaiman ad-Darani rahimahullah menyatakan,

إذا أردتَ أن ينقطعَ عنك الوسواسُ، فأيُّ وقت أحسست به فافرح، فإنَّك إذا فرحت به انقطع عنك، لأنَّهُ ليس شيءٌ أبغضَ إلى الشّيْطان من سرور المؤمن، وإن اغتممت به زادك.

“Jika anda ingin was-was terputus pada diri anda. Kapanpun anda merasakan munculnya was-was itu, maka bergembiralah.
Jika anda gembira, akan hilang was-was itu. Karena yang paling dibenci oleh setan adalah kegembiraan seorang mukmin. Namun jika anda bersedih, akan semakin bertambah was-was itu dalam diri anda.”

[Al-Adzkar 129]

Abu Ubay Afa

“Perbanyaklah kalian mengingat kepada sesuatu yang melenyapkan semua kelezatan, yaitu maut.” (HR. At-Tirmidzi)

Lainnya

  • Dalam kisah yang inspiratif, Ali bin Husain rahimahullah menyampaikan pesan yang sederhana namun mendalam tentang pentingnya mengamalkan ilmu. Dikatakan...
  •  Asy-Syaikh Al-‘Allamah Bin Bazz rahimahullah mengatakan: Yang disyariatkan bagi seorang mu’min apabila dia melihat sesuatu yang membuat dirinya kagum...
  • Syaikh Muhammad bin Nashirudin al-Albani rahimahullah menyatakan, ”كثيراً ما تقع المقاطعة والمصارمة مما يخطر في بال الإنسان من الظنون...
  • Bulan Ramadan adalah bulan suci yang dinanti-nanti oleh umat Islam di seluruh dunia. Bulan ini dikenal sebagai bulan yang...
  • Imam an-Nawawi rahimahullah menjelaskan, “اﻟﺤﺚ ﻋﻠﻰ اﻹﺣﺴﺎﻥ ﺇﻟﻰ اﻟﺤﻴﻮاﻥ اﻟﻤﺤﺘﺮﻡ ﻭﻫﻮ ﻣﺎ ﻻ ﻳﺆﻣﺮ ﺑﻘﺘﻠﻪ ﻓﺄﻣﺎ اﻟﻤﺄﻣﻮﺭ ﺑﻘﺘﻠﻪ فيمتثل...
  • Ibnul Qayyim rahimahullah ta’ala berkata, تَجرَّع الصَّبرَ ، فَإن قَتَلكَ قَتَلكَ شَهِيدًا ، وإن أحيَّاكَ أحيَّاكَ عَزِيزًا. “Telanlah kesabaran,...

Kirim Pertanyaan