Kiat Memutus Was-Was Syaitan

1 menit baca
Kiat Memutus Was-Was Syaitan
Kiat Memutus Was-Was Syaitan

Abu Sulaiman ad-Darani rahimahullah menyatakan,

إذا أردتَ أن ينقطعَ عنك الوسواسُ، فأيُّ وقت أحسست به فافرح، فإنَّك إذا فرحت به انقطع عنك، لأنَّهُ ليس شيءٌ أبغضَ إلى الشّيْطان من سرور المؤمن، وإن اغتممت به زادك.

“Jika anda ingin was-was terputus pada diri anda. Kapanpun anda merasakan munculnya was-was itu, maka bergembiralah.
Jika anda gembira, akan hilang was-was itu. Karena yang paling dibenci oleh setan adalah kegembiraan seorang mukmin. Namun jika anda bersedih, akan semakin bertambah was-was itu dalam diri anda.”

[Al-Adzkar 129]

Abu Ubay Afa

“Perbanyaklah kalian mengingat kepada sesuatu yang melenyapkan semua kelezatan, yaitu maut.” (HR. At-Tirmidzi)

Lainnya

Kirim Pertanyaan