Sedikit Bicara Banyak Beramal

1 menit baca
Sedikit Bicara Banyak Beramal
Sedikit Bicara Banyak Beramal

Imam Abdurrahman bin Amr al-Auza’i rahimahullah berkata,

” إن المؤمن يقل الكلام ويكثر العمل، وإن المنافق يكثر الكلام ويُقل العمل”

“Sejatinya karakter seorang mukmin adalah sedikit bicara namun banyak beramal.
Sedangkan karakter seorang munafik adalah banyak bicara namun sedikit baramal.”

📓 Sifat an-Nifaq wa dzam al-Munafiqin lil Firyabi 94

#faedah #mukmin

Abu Abdillah Dendi

“Barang siapa menelusuri jalan untuk mencari ilmu padanya, Allah akan memudahkan baginya jalan menuju surga.” (HR. Muslim)

Lainnya

  • Dalam konteks keagamaan, pertanyaan tentang apakah boleh atau tidak berpuasa karena pekerjaan berat menjadi perhatian penting. Syaikh Abdul Aziz...
  • ? “Abu Umar bin Al ‘alaa rahimahullahu mengatakan, “ “Bukan termasuk dari adab yang baik adalah engkau menjawab pertanyaan...
  • Yahya bin Mu’adz rahimahullah menasehatkan, اللَّيْلُ طَوِيل فَلَا تُقَصِّرْهُ بِمَنَامِك وَالنَّهَارُ نَقِيّ فَلَا تُدَنِّسْهُ بِآثَامِك ! “Malam itu panjang,...
  • Setiap manusia di dunia ini pasti memiliki berbagai wasiat penting dalam hidupnya. Wasiat ini dapat diberikan untuk menjaga diri...
  • Syaikhul Islam Ibnu Taimiyah rahimahullah menyatakan, إذَا أنعَمَ اللَّهُ عَلَى الإنسَانِ بالصَّبرِ والشُّكرِ كَانَ جَمِيعُ مَا يَقْضِي اللَّهُ لَهُ...
  • Syaikh Muhammad bin Shalih al-Utsaimin rahimahullah berkata, والصدقة على القريب أفضل من الصدقة على البعيد لأن الصدقة على القريب...

Kirim Pertanyaan