Nasehat Bagi Pemuda

1 menit baca
Nasehat Bagi Pemuda
Nasehat Bagi Pemuda

Al-Khoththob bin al-Mualla al-Makhzumi rahimahullah mengatakan kepada putranya,

فإذا هَممت بنكاح امرأة فسل عَن أهلها فإنَّ العروق الطيبة تنبت الثمار الحلوة

“Jika engkau ingin menikahi seorang wanita, maka tanyakanlah tentang keluarganya. Karena sesungguhnya akar yang baik itu akan menumbuhkan buah yang manis.”

[Raudhatul Uqalaa wa Nuzhatul Fudholaa 1/202]

Abu Hanan Faozi

“Barang siapa yang keluar (rumah) untuk mencari ilmu maka dia termasuk orang yang berada di jalan Allah sampai dia pulang.” HR. At-Tirmidzi)

Lainnya

  • Imam al-‘Auzai rahimahullah menyatakan, إذا جهر أهل البِدع بِبَدعهم وكثُرت دعوتهم ودُعاتهم إليها، فنشر العِلْم حياة! والبلاغ عن رسول...
  • PENGARUH KEIKHLASAN DALAM DAKWAH Berkata asy Syaikh Ibnu Utsaimin rahimahullah: Janganlah engkau bersedih wahai para juru dakwah di jalan...
  • Ibnu Hibban al-Busti rahimahullah menyatakan, إن من أشد العقوبة للمرء أن يخفى عليه عيبه لإنه ليس بمقلع عن عيبه...
  • Pentingnya menyempurnakan ibadah wudhu sudah menjadi hal yang diakui oleh umat Islam. Namun, tahukah kita bahwa melakukan wudhu di...
  • Dalam ajaran Islam, kewajiban terhadap pemimpin kaum Muslimin adalah suatu hal yang sangat penting. Imam al-Hasan bin Ali al-Barbahary...
  • Dalam perjalanan hidup ini, manusia sering kali dihadapkan pada berbagai pilihan dan jalan yang berbeda. Namun, ada satu jalan...

Kirim Pertanyaan