Orang Yang Paham Nikmat Kesehatan

1 menit baca
Orang Yang Paham Nikmat Kesehatan
Orang Yang Paham Nikmat Kesehatan

Ibnul Qayyim rahimahullah mengatakan,

من تربى في العافية ، لا يعلم ما يقاسيه المبتلى ، و لا يعرف مقدار النعمة

“Barang siapa tumbuh terkondisi dalam kesehatan, maka dia tidak akan mengetahui penderitaan yang dihadapi oleh orang yang diberi ujian. Dan tidak pula dia mengetahui besarnya kadar nikmat (kesehatan).”

[Miftah Daaris Sa’adah 1/293]

Abu Ubay Afa

“Perbanyaklah kalian mengingat kepada sesuatu yang melenyapkan semua kelezatan, yaitu maut.” (HR. At-Tirmidzi)

Lainnya

  • Syaikhul Islam Ibnu Taimiyah rahimahullah menyatakan “ما قال قوم من أهل الملل قولا في الله إلا وقول النصارى أقبح...
  • Sebagian penyair mengatakan, تأهب الذي لا بد منه  فإن الموت ميقات العباد أترضى أن تكون رفيق قوم لهم زاد...
  • Syaikh Muhammad bin Abdul Wahhab rahimahullah berkata, “إنما يكون الأمان غدا لمن خاف واتقى، وباع قليلا بكثير، وفانيا بباق،...
  • Dalam Islam, konsep amanah atau kepercayaan memiliki kedudukan yang tinggi. Syaikh Shalih al-Fauzan hafidzahullah menyoroti aspek penting dalam menjaga...
  • Imam Ibnul Qayyim rahimahullah menjelaskan, “العمر بآخره والعمل بخاتمته من أحدث قبل السلام بطل ما مضى من صلاته، ومن...
  • Syaikh Muhammad bin Shalih al-Utsaimin rahimahullah, Pertanyaan: ‘Apa hukumnya menelan makanan yang naik bersama dengan sendawa. Apabila menelan makanan...

Kirim Pertanyaan