Pentingnya Belajar Agama

1 menit baca
Pentingnya Belajar Agama
Pentingnya Belajar Agama

Syaikh Muhammad bin Abdul Wahhab rahimahullah berkata,

“طَلَبُ العِلْمِ الَّذِي يُزَحْزِحُ عَنْ النَّارِ وَ يُدْخِلُ الجَنَّةَ أُحَقُّ بِالحِرْصِ مِنْ جَمِيعِ المُهِمَّاتِ.”

“Belajar agama yang dapat menyelamatkan dari neraka dan memasukkan ke dalam surga adalah perkara yang paling layak seorang hamba bersemangat melakukannya daripada semua perkara yang penting.”

📓 Ad-Duror as-Saniyah 19/257

Abu Abdillah Dendi

“Barang siapa menelusuri jalan untuk mencari ilmu padanya, Allah akan memudahkan baginya jalan menuju surga.” (HR. Muslim)

Lainnya

  • Syaqiq al-Balkhiy rahimahullah berkata, “اِصحبِ النّاسَ كما تَصحبِ النّارَ ‏خُذْ مَنفعتَها واحْذَرْ أنْ تُحرِقَكَ” “Bergaullah engkau dengan manusia sebagaimana...
  • Al-Khatib al-Baghdadi rahimahullah, seorang ulama ternama dalam dunia Islam, pernah menyampaikan sebuah pesan yang sangat berarti bagi para pencari...
  • Ramadhan, bulan yang penuh dengan keberkahan, adalah salah satu bulan yang memiliki makna dan keutamaan yang sangat istimewa dalam...
  • Al’ allamah Ahmad An Najmi rahimahumullah, “Tidaklah sempurna keadaan seorang laki-laki dan tidak akan baik kehidupannya kecuali dengan keberadaan...
  • Syaikhul Islam Ibnu Taimiyah rahimahullah menjelaskan, “ﻭﻻ ﻳﺴﺘﺤﺐ ﻟﻠﺮﺟﻞ ﺃﻥ ﻳﺤﻔﺮ ﻗﺒﺮﻩ ﻗﺒﻞ ﺃﻥ ﻳﻤﻮﺕ ، ﻓﺈﻥ اﻟﻨﺒﻲ –...
  • Al-‘Allamah Muhammad bin Shalih al-Utsaimin rahimahullah menjelaskan, فإذا سمعت المؤذن وأنت تقرأ القرآن فاقطع القرآن وأجب المؤذن تقول مثل...

Kirim Pertanyaan